Penggunaan Frase Nominal Pada Karangan Siswa Kelas 2 SMPMuhammadiyah 9 Gemolong Tahun Pelajaran 2009/2010

Tujuan penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan bentuk gaya bahasa hiperbola dan eufemisme pada kepala berita haria solo pos Teknik yang digunakan dalam penelitian ini adalah menggunakan metode simak. Metode simak memiliki teknik lanjutan yang berupa teknik catat. Dalam arti, peneliti dalam upaya...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Pariyanto, Pariyanto (Author)
Format: Book
Published: 2012.
Subjects:
Online Access:Connect to this object online
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoums_19616
042 |a dc 
100 1 0 |a Pariyanto, Pariyanto  |e author 
245 0 0 |a Penggunaan Frase Nominal Pada Karangan Siswa Kelas 2 SMPMuhammadiyah 9 Gemolong Tahun Pelajaran 2009/2010 
260 |c 2012. 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/19616/1/02._HALAMAN_DEPAN.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/19616/3/03._BAB_I.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/19616/7/04.BAB_II.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/19616/10/05._BAB_III.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/19616/12/06._BAB_IV.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/19616/16/07._BAB_V.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/19616/17/08._Daftar_Pustaka.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/19616/23/09._LAMPIRAN.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/19616/26/11._Jurnal_Ilmiah.pdf 
520 |a Tujuan penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan bentuk gaya bahasa hiperbola dan eufemisme pada kepala berita haria solo pos Teknik yang digunakan dalam penelitian ini adalah menggunakan metode simak. Metode simak memiliki teknik lanjutan yang berupa teknik catat. Dalam arti, peneliti dalam upaya mendapatkan data dengan cara pengamatan dan observasi pada kepala berita di surat kabar harian solopos. Setelah melakukan pengamatan dan observasi peneliti mencatat data-data yang mengandung gaya bahasa hiperbola dan eufemisme pada kepala berita di surat kabar harian solopos. Hasil catatan itu berupa data tulisan. Hasil penelitian dapat disimpulkan sebagai berikut: Penggunaan gaya bahasa hiperbola dan eufemisme pada kepala beritasurat kabar harian solopos edisi januari sampai februari terdapat 24 buah gaya bahasa hiperbola dan 23 buah gaya bahasa eufemisme dalam 8 topik. Topik umum terdapat 4 buah gaya bahasa hiperbola dan 5 buah gaya bahasa eufemisme , topik pendidikan terdapat 2 buah gaya bahasa hiperbola dan 2 buah gaya bahasa eufemisme, , topik gagasan terdapat 2 buah gaya bahasa hiperbola dan 1 buah gaya bahasa eufemisme, topik internasional terdapat 3 buah gaya bahasa hiperbola 1 buah gaya bahasa eufemisme, topik hukum dan kriminalitas terdapat 1 buah gaya bahasa hiperbola dan 6 buah gaya bahasa eufemisme, topik hiburan terdapat 3 buah gaya bahasa hiperbola dan 4 buah gaya bahasa eufemisme, topik ekonomi bisnis terdapat 6 buah gaya bahasa hiperbola dan 1 buah gaya bahasa eufemisme, topik olah raga terdapat 2 buah gaya bahasa hiperbola dan 4 buah gaya bahasa eufemisme. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a LB Theory and practice of education 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n https://eprints.ums.ac.id/19616/ 
787 0 |n A310080141 
856 \ \ |u https://eprints.ums.ac.id/19616/  |z Connect to this object online