Upaya Peningkatan Motorik Halus Anak Melalui Metode Role Game Pada Anak Kelompok B Di Taman Kanak-Kanak Negeri Pembina Sragen Tahun Pelajaran 2010/2011

Secara umum tujuan ini adalah untuk meningkatkan motorik halus anak melalui role game. Tujuan umum tersebut dikembangkan dengan tujuan khusus, yaitu: 1) mengidentifikasikan perkembangan motorik halus siswa Taman Kanak-Kanak Negeri Pembina Sragen melalui metode role game; 2) mengetahui peningkatan mo...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Prabandari, Wendya (Author)
Format: Book
Published: 2011.
Subjects:
Online Access:Connect to this object online
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:Secara umum tujuan ini adalah untuk meningkatkan motorik halus anak melalui role game. Tujuan umum tersebut dikembangkan dengan tujuan khusus, yaitu: 1) mengidentifikasikan perkembangan motorik halus siswa Taman Kanak-Kanak Negeri Pembina Sragen melalui metode role game; 2) mengetahui peningkatan motorik halus siswa Taman Kanak-Kanak Negeri Pembina Sragen melalui metode role game. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan melakukan wawancara, observasi, dokumentasi. Instrumen penelitian adalah metode role game, motorik halus, upaya. Pengembangan instrumen menggunakan teknik triangulasi data yang digunakan untuk mengkonfirmasi data satu dengan yang lain. Hasil penelitian diketahui bahwa: 1) permainan role game melipat kertas terdiri dari aktivitas melipat kertas menjadi sesuatu. Kegiatan melipat kertas memberikan stimulasi kepada siswa untuk aktif dimana keaktifan tersebut wujud dalam bentuk tindakan melipat, perhatian diwujudkan dalam bentuk mengikuti penjelasan yang diuraikan guru, serta minat dalam bentuk keinginan yang kuat dari siswa tentang permainan melipat kertas; 2) pada proses permainan role game berdasarkan identifikasi ada peningkatan motorik halus yang dimiliki anak yang diukur berdasarkan kemampuan melipat daya terampil ketepatan melipat dan kecepatan melipat; 3) pada proses pembelajaran dengan permainan role game berdampak pada kebebasan beraktifitas bagi siswa, namun tetap terkontrol berdasarkan aturan-aturan yang digunakan dalam permainan.
Item Description:https://eprints.ums.ac.id/19731/1/Hal_depan.pdf
https://eprints.ums.ac.id/19731/2/BAB_I.pdf
https://eprints.ums.ac.id/19731/3/BAB_II.pdf
https://eprints.ums.ac.id/19731/6/BAB_III.pdf
https://eprints.ums.ac.id/19731/8/BAB_IV.pdf
https://eprints.ums.ac.id/19731/16/BAB_V.pdf
https://eprints.ums.ac.id/19731/17/DAFTAR_PUSTAKA.pdf
https://eprints.ums.ac.id/19731/22/Lampiran-lampiran.pdf