Analisis Ratio Likuiditas, Solvabilitas Dan RentabilitasUntuk Meningkatkan Kinerja Keuangan Pada PT. BankPerkreditan Rakyat Kencana Mandiri Karanganyar

Tujuan penelitian untuk menganalisis rasio likuiditas, solvabilitas dan rentabilitas agar dapat meningkatkan kinerja keuangan pada Bank Perkreditan Rakyat Kencana Mandiri di Karanganyar . Untuk mengetahui rasio yang memiliki kontribusi terbesar manakah dalam meningkatkan kinerja keuangan pada Bank P...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Prakoso, Dories Raditya (Author)
Format: Book
Published: 2012.
Subjects:
Online Access:Connect to this object online
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoums_19958
042 |a dc 
100 1 0 |a Prakoso, Dories Raditya   |e author 
245 0 0 |a Analisis Ratio Likuiditas, Solvabilitas Dan RentabilitasUntuk Meningkatkan Kinerja Keuangan Pada PT. BankPerkreditan Rakyat Kencana Mandiri Karanganyar 
260 |c 2012. 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/19958/1/HALAMAN_DEPAN.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/19958/2/BAB_I.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/19958/3/BAB_II.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/19958/6/BAB_III.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/19958/7/BAB_IV.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/19958/9/BAB_V.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/19958/11/DAFTAR_PUSTAKA.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/19958/17/LAMPIRAN.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/19958/20/artikel_publikasi.pdf 
520 |a Tujuan penelitian untuk menganalisis rasio likuiditas, solvabilitas dan rentabilitas agar dapat meningkatkan kinerja keuangan pada Bank Perkreditan Rakyat Kencana Mandiri di Karanganyar . Untuk mengetahui rasio yang memiliki kontribusi terbesar manakah dalam meningkatkan kinerja keuangan pada Bank Perkreditan Rakyat Kencana Mandiri di Karanganyar Hipotesis Rasio likuiditas, solvabilitas dan rentabilitas dapat meningkatkan kinerja pada BPR Kencana Mandiri di Karanganyar. Rasio rentabilitas memiliki kontribusi terbesar dalam meningkatkan kinerja pada BPR Kencana Mandiri di Karanganyar . Berdasarkan hasil analisis data diperoleh current ratio tahun 2009 menurun menjadi 2,180 artinya setiap satu rupiah utang lancar yang dimilikinya dijamin dengan 2,180 total aktiva lancar, current ratio tahun 2010 naik menjadi 2,466 artinya setiap satu rupiah utang lancar yang dimilikinya dijamin dengan 2,466 total aktiva lancar. Quick ratio tahun 2008 sebesar 0,138 yang berarti PT. Bank Perkreditan Rakyat Kencana Mandiri dapat menjamin setiap satu rupiah total utang lancar dengan 0,138 cash assets. Pada tahun 2009 quick ratio menurun menjadi 0,135 artinya PT. Bank Perkreditan Rakyat Kencana Mandiri mampu menjamin setiap satu rupiah total utang lancar dengan 0,135 cash assets. Pada tahun 2010 quick ratio meningkat menjadi 0,291 artinya PT. Bank Perkreditan Rakyat Kencana Mandiri mampu menjamin setiap satu rupiah total utang lancar dengan 0,291 cash assets. Dari hasil perhitungan solvability di atas solvability tahun 2008 diperoleh hasil sebesar 42,07, pada tahun 2009 meningkat sebesar 42,60, pada tahun 2010 menurun sebesar 37,71. Hal ini berarti BPR mengalami peningkatan dan penurunan dari tahun ke tahun. Net profit margin tahun 2008 sebesar 0,484, pada tahun 2009 net profit margin menurun menjadi 0,350, pada tahun 2010 net profit margin naik menjadi 0,469. Hal ini berarti tahun 2008 dan tahun 2009 mengalami penurunan dibandingkan dengan tahun 2010 dengan begitu PT. Bank Perkreditan Rakyat Kencana Mandiri mampu menghasilkan laba. Return on Investment di atas Return on Investment tahun 2008 diperoleh hasil sebesar 0,16, pada tahun 2009 Return on Investment tetap sebesar 0,125, pada tahun 2010 Return on Investment tetap sebesar 0,95. Hal ini berarti BPR mengalami penurunan laba. Berdasarkan hipotesis yang diajukan peneliti bahwa kontribusi terbesar adalah rentabilitas berarti hal ini tidak terbukti karena dari hasil perhitungan dinyatakan dari tahun ke tahun ada peningkatan dan penurunan laba 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a H Social Sciences (General) 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n https://eprints.ums.ac.id/19958/ 
787 0 |n B100050373 
856 \ \ |u https://eprints.ums.ac.id/19958/  |z Connect to this object online