Model Pembelajaran Quantum Teaching Untuk Meningkatkan Motivasi Belajar IPA Bagi Siswa Kelas III SD MuhammadiyahSambon Banyudono Boyolali Tahun Pelajaran 2012/2013

Permasalahan penelitian ini adalah: Apakah penggunaan Metode Quantum Teaching dapat meningkatkan motivasi belajar Ilmu Pengetahuan Alam kelas III SD Muhammadiyah Sambon Banyudono Boyolali. Tujuan penelitian metode Quantum Teaching dapat meningkatkan motivasi belajar Ilmu Pengetahuan Alam kelas III S...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Wijiyanto, Wijiyanto (Author)
Format: Book
Published: 2012.
Subjects:
Online Access:Connect to this object online
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoums_20031
042 |a dc 
100 1 0 |a Wijiyanto, Wijiyanto  |e author 
245 0 0 |a Model Pembelajaran Quantum Teaching Untuk Meningkatkan Motivasi Belajar IPA Bagi Siswa Kelas III SD MuhammadiyahSambon Banyudono Boyolali Tahun Pelajaran 2012/2013 
260 |c 2012. 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/20031/1/HALAMAN_DEPAN.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/20031/2/BAB_I.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/20031/3/BAB_II.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/20031/4/BAB_III.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/20031/5/BAB_IV.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/20031/7/BAB_V.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/20031/9/DAFTAR_PUSTAKA.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/20031/11/LAMPIRAN.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/20031/13/NASKAH_PUBLIKASI.pdf 
520 |a Permasalahan penelitian ini adalah: Apakah penggunaan Metode Quantum Teaching dapat meningkatkan motivasi belajar Ilmu Pengetahuan Alam kelas III SD Muhammadiyah Sambon Banyudono Boyolali. Tujuan penelitian metode Quantum Teaching dapat meningkatkan motivasi belajar Ilmu Pengetahuan Alam kelas III SD Muhammadiyah Sambon Banyudono Boyolali. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah tindakan kelas dengan menggunakan dua siklus kegiatan pembelajaran. Hasil penelitian ini dapat dikemukakan pada pelaksanaan pembelajaran siklus I, 14 siswa atau 70 % siswa sudah mencapai kriteria ketuntasan minimal dari jumlah 20 siswa, dan sisanya sebanyak 6 atau 30 % siswa belum mencapai kriteria ketuntasan minimal. Nilai rata-rata pada siklus I, sebesar 65 dari jumlah 14 siswa yang sudah mencapai kriteria ketuntasan minimal atau baru 70 % yang sudah mencapai kriteria ketuntasan minimal. Pada pelaksanaan pembelajaran siklus II, 20 siswa atau 100% siswa sudah mencapai kriteria ketuntasan minimal dari jumlah 20 siswa, dan sisanya sebanyak 0 siswa atau 0% siswa belum mencapai kriteria ketuntasan minimal. Nilai rata-rata pada siklus II sebesar 70. Pembelajaran menggunakan Metode Quantum Teaching sebagai alat pembelajaran terbukti dapat meningkatkan motivasi belajar siswa. Peningkatan ini karena dalam pembelajaran siswa merasa senang dan selalu terlibat aktif dalam proses pembelajaran karena dilengkapi dengan penjelasan guru sehingga siswa lebih mudah dalam menerima pelajaran dengan baik. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a LB Theory and practice of education 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n https://eprints.ums.ac.id/20031/ 
787 0 |n A54C090017 
856 \ \ |u https://eprints.ums.ac.id/20031/  |z Connect to this object online