Hubungan Konsumsi Junk Food Dan Media Informasi Terhadap Menarche Dini Pada Siswi Sekolah Dasar Di Surakarta

Menarche adalah menstruasi pertama yang dialami remaja putri saat pubertas. Penurunan usia menarche yang terjadi pada remaja putri di dunia saat ini semakin cepat. Fenomena saat ini menunjukan bahwa siswi sekolah dasar telah mengalami menarche. Tujuan penelitian ini adalah mengetahui hubungan konsum...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: WULANSARI, NIKEN ARYANI (Author)
Format: Book
Published: 2012.
Subjects:
Online Access:Connect to this object online
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:Menarche adalah menstruasi pertama yang dialami remaja putri saat pubertas. Penurunan usia menarche yang terjadi pada remaja putri di dunia saat ini semakin cepat. Fenomena saat ini menunjukan bahwa siswi sekolah dasar telah mengalami menarche. Tujuan penelitian ini adalah mengetahui hubungan konsumsi junk food dan media informasi terhadap menarche dini pada siswi sekolah dasar. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswi sekolah dasar yang mengalami menarche dini di wilayah Surakarta. Teknik pengambilan sampel menggunakan purpossive sampling dan snowball. Hasil penelitian menunjukkan rata-rata usia menarche dini adalah 9,8 tahun dengan standar deviasi 0,4. Hasil uji korelasi Rank Spearman konsumsi junk food dengan usia menarche dini diperoleh nilai rhitung sebesar -0,497 dengan p-value 0,005 sehingga disimpulkan terdapat hubungan antara konsumsi junk food dengan usia menarche dini. Sedangakan hasil uji korelasi media informasi dengan usia menarche dini diperoleh nilai rhitung sebesar -0,457 dengan p-value 0,011 disimpulkan bahwa terdapat hubungan paparan informasi dengan usia menarche dini pada siswi Sekolah dasar di Surakarta.
Item Description:https://eprints.ums.ac.id/20562/1/HALAMAN_DEPAN.pdf
https://eprints.ums.ac.id/20562/2/BAB_I.pdf
https://eprints.ums.ac.id/20562/4/BAB_II.pdf
https://eprints.ums.ac.id/20562/6/BAB_III.pdf
https://eprints.ums.ac.id/20562/7/BAB_IV.pdf
https://eprints.ums.ac.id/20562/9/BAB_V.pdf
https://eprints.ums.ac.id/20562/10/BAB_VI.pdf
https://eprints.ums.ac.id/20562/13/Daftar_Pustaka.pdf
https://eprints.ums.ac.id/20562/19/Lampiran.pdf
https://eprints.ums.ac.id/20562/20/NASKAH_PUBLIKASI.pdf