Penetapan Kadar Residu Diazinon Pada Buah Stroberi (Fragaria Sp.) Setelah Pencucian Dengan Metode Gc-Ms

Produk-produk pertanian saat ini, seperti buah-buahan tidak lepas dari residu pestisida. Keberadaan residu pestisida perlu ditetapkan kadarnya sehingga keamanannya terjamin. Penelitian bertujuan untuk mengetahui penurunan kadar residu diazinon setelah perlakuan dicuci air dan dicuci deterjen cair pe...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: HIMAWAN , HENRY (Author)
Format: Book
Published: 2012.
Subjects:
Online Access:Connect to this object online
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoums_20676
042 |a dc 
100 1 0 |a  HIMAWAN , HENRY  |e author 
245 0 0 |a Penetapan Kadar Residu Diazinon Pada Buah Stroberi (Fragaria Sp.) Setelah Pencucian Dengan Metode Gc-Ms 
260 |c 2012. 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/20676/1/Halaman_depan.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/20676/3/BAB_I.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/20676/4/BAB_II.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/20676/5/BAB_III.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/20676/7/BAB_IV.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/20676/8/Daftar_pustaka.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/20676/10/Lampiran.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/20676/11/Makalh_Publikasi.pdf 
520 |a Produk-produk pertanian saat ini, seperti buah-buahan tidak lepas dari residu pestisida. Keberadaan residu pestisida perlu ditetapkan kadarnya sehingga keamanannya terjamin. Penelitian bertujuan untuk mengetahui penurunan kadar residu diazinon setelah perlakuan dicuci air dan dicuci deterjen cair pencuci buah pada buah stroberi (Fragaria Sp.) yang berasal dari petani dan pasar di daerah Tawangmangu, Karanganyar. Tahapan analisis dalam penelitian ini meliputi ekstraksi buah stroberi dengan pelarut heksan, pemurnian (clean up) dengan metode SPE menggunakan florisil, analisis kualitatif, dan kuantitatif (perhitungan kadar residu) menggunakan GC-MS dengan metode yang sudah dioptimasi. Pengukuran kadar residu diazinon pada stroberi tanpa perlakuan, dicuci air, dan dicuci dengan deterjen cair pencuci buah dari petani berturut-turut sebesar 5591,93 (±179,83); 1625,30(±76,62); 0 mg/kg dan dari pasar berturut-turut 2462,05 (±23,46); 622,08 (±104,05); 0 mg/kg. Penurunan kadar residu diazinon pada stroberi dari petani setelah perlakuan dicuci dengan air dan deterjen cair pencuci buah berturut-turut sebesar 70,93; 100 % dan dari pasar 74,73; 100%. Hasil penetapan kadar residu diazinon sebelum perlakuan dan setelah dicuci air telah melampaui batas minimum residu yang diatur dalam SNI sebesar 0,1 mg/kg. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a RS Pharmacy and materia medica 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n https://eprints.ums.ac.id/20676/ 
787 0 |n K100080064 
856 \ \ |u https://eprints.ums.ac.id/20676/  |z Connect to this object online