Evaluasi Penggunaan Obat Analgetik Antipiretik Sebagai Upaya Pengobatan Sendiri Di Kelurahan Pondok Karanganom Klaten

Pengobatan sendiri adalah penggunaan obat oleh masyarakat untuk tujuan pengobatan sakit tanpa resep atau nasehat dokter.Obat yang paling banyak digunakan untuk menyembuhkan atau mengurangi demam, sakit kepala dan nyeri adalah golongan analgetik-antipiretik Penelitian ini dilakukan untuk menilai kete...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Setyawati, Ellysa (Author)
Format: Book
Published: 2012.
Subjects:
Online Access:Connect to this object online
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoums_20697
042 |a dc 
100 1 0 |a Setyawati, Ellysa  |e author 
245 0 0 |a Evaluasi Penggunaan Obat Analgetik Antipiretik Sebagai Upaya Pengobatan Sendiri Di Kelurahan Pondok Karanganom Klaten 
260 |c 2012. 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/20697/1/COVER-ABSTRAK.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/20697/2/BAB_1.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/20697/7/BAB_2.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/20697/8/BAB_3.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/20697/9/BAB_4.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/20697/17/DAFTAR_PUSTAKA.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/20697/18/LAMPIRAN.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/20697/20/NASKAH_PUBLIKASI.pdf 
520 |a Pengobatan sendiri adalah penggunaan obat oleh masyarakat untuk tujuan pengobatan sakit tanpa resep atau nasehat dokter.Obat yang paling banyak digunakan untuk menyembuhkan atau mengurangi demam, sakit kepala dan nyeri adalah golongan analgetik-antipiretik Penelitian ini dilakukan untuk menilai ketepatan pemilihan obat dan menilai ketepatan aturan pakai penggunaan obat analgetik antipiretik untuk penyakit demam, sakit kepala dan nyeri oleh masyarakat Kelurahan Pondok Karanganom. Jenis penelitian yang dilakukan adalah penelitian non eksperimental dengan alat kuisioner. Pengambilan sampel dilakukan dengan metode purposive sampling. Respondendalam penelitian ini adalah250responden. Evaluasi ketepatan pemilihan obat dan aturan pakai penggunaan obat analgetik antipiretik dilakukan secara deskriptif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa masyarakat Kelurahan Pondok Karanganom Klaten tepat dalam pemilihan obat demam yaitu parasetamol dengan aturan pakai 3 kali sehari 1 tablet 91,2% dan 2 kali sehari 1 tablet 8,8%. Tepat dalam pemilihan obat sakit kepala yaitu parasetamol dengan aturan pakai 3 kali sehari 1 tablet 91,2% dan 2 kali sehari 1 tablet 8,8%. Serta tepat dalam pemilihan obat nyeri yaitu metil salisilat dengan aturan pakai 3 kali sehari 94,8% dan asam mefenamat 5,2%.Responden mendapat informasi pemilihan obat melalui iklan media massa sebesar 84% dan alasan melakukan pengobatan sendiri agar cepat sembuh sebesar 82,8%. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a RS Pharmacy and materia medica 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n https://eprints.ums.ac.id/20697/ 
787 0 |n K100070036 
856 \ \ |u https://eprints.ums.ac.id/20697/  |z Connect to this object online