Perilaku Membuat Foto Dan Meng-Upload Video Porno Pada Remaja Di Kabupaten Pati
Remaja beranggapan bahwa hubungan seks bukan untuk pribadi, tetapi juga dapat untuk orang lain. Foto dan video porno yang telah dibuat disebarkan ke teman-teman dan bahkan di-apload ke internet. Perilaku remaja yang membuat foto dan meng-upload video porno di internet ini tidak hanya terjadi di kota...
Saved in:
Main Author: | |
---|---|
Format: | Book |
Published: |
2012.
|
Subjects: | |
Online Access: | Connect to this object online |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
MARC
LEADER | 00000 am a22000003u 4500 | ||
---|---|---|---|
001 | repoums_20746 | ||
042 | |a dc | ||
100 | 1 | 0 | |a Hallimatussadi'yah, Nadia |e author |
245 | 0 | 0 | |a Perilaku Membuat Foto Dan Meng-Upload Video Porno Pada Remaja Di Kabupaten Pati |
260 | |c 2012. | ||
500 | |a https://eprints.ums.ac.id/20746/1/03._HALAMAN_DEPAN.pdf | ||
500 | |a https://eprints.ums.ac.id/20746/2/04._BAB_I.pdf | ||
500 | |a https://eprints.ums.ac.id/20746/6/05._BAB_II.pdf | ||
500 | |a https://eprints.ums.ac.id/20746/7/06._BAB_III.pdf | ||
500 | |a https://eprints.ums.ac.id/20746/10/07._BAB_IV.pdf | ||
500 | |a https://eprints.ums.ac.id/20746/13/08._BAB_V.pdf | ||
500 | |a https://eprints.ums.ac.id/20746/17/09._Daftar_Pustaka.pdf | ||
500 | |a https://eprints.ums.ac.id/20746/19/10._LAMPIRAN.pdf | ||
500 | |a https://eprints.ums.ac.id/20746/21/02._Naskah_Publikasi.pdf | ||
520 | |a Remaja beranggapan bahwa hubungan seks bukan untuk pribadi, tetapi juga dapat untuk orang lain. Foto dan video porno yang telah dibuat disebarkan ke teman-teman dan bahkan di-apload ke internet. Perilaku remaja yang membuat foto dan meng-upload video porno di internet ini tidak hanya terjadi di kota-kota besar, di daerah pun juga terjadi. Perlaku remaja tersebut perlu diperhatikan mengingat dampak bagi remaja berkaitan dengan moral. Penelitian ini bertujuan untuk memahami: 1) Faktor-faktor yang mempengaruhi remaja membuat foto dan meng-upload video porno. 2) Proses perilaku membuat foto dan meng-upload video porno yang dilakukan remaja. 3) Upaya yang dilakukan agar remaja tidak membuat foto dan meng-upload video porno. Penelitian ini bertipe kualitatif. Gejala penelitian yang menjadi fokus pembahasan dan hendak diungkap dalam penelitian ini adalah perilaku membuat foto dan meng-upload video porno. Informan dalam penelitian diambil dengan menggunakan teknik "snow-ball". Karakteristik subjek sebagai berikut: 1) Usia antara 16-19 tahun. 2) Berpendidikan SMA atau SMK. 3) Telah membuat foto porno atau meng-upload video porno. Ada empat sampel siswa SMA/SMK dalam penelitian ini. Guna mengetahui perilaku membuat foto dan meng-upload video porno pada siswa SMA dan SMK menggunakan metode wawancara. Analisis data menggunakan induktif. Kesimpulan hasil penelitian, yaitu: (1) remaja membuat foto dan meng-upload video porno dipengaruhi oleh beberapa faktor intrinsik yaitu usia, kontrol diri, pengetahuan, motif, dan minat. Usia remaja yang membuat foto dan meng-upload video porno berusia antara 17 -18 tahun. Ketidakmampuan krontrol diri pada remaja berhubungan dengan pengetahuan. Remaja yang kurang pengetahuan tentang akibat perilaku yang dilakukan membuat remaja kurang mampu bernalar. Pengetahuan remaja akibat membuat foto dan meng-upload video porno rendah menimbulkan motif. Motif yang dimiliki remaja berkembang menjadi suatu wujud tingkah laku mencapai suatu tujuan. Tujuan subjek membuat foto dan mengapload video porno yaitu untuk diri sendiri, memperoleh perhatian orangtua, dan untuk uji keberanian. Adanya motif tersebut, remaja memiliki minat untuk membuat foto dan meng-upload video porno. (2) Upaya yang dilakukan agar remaja tidak membuat foto dan meng-upload video porno. (a) Guru, memberikan pendidikan seks dengan waktunya diambil dari pembelajaran BK dan bekerjasama dengan LSM-LSM. (b) Orangtua, memberikan bimbingan, memasukkan anak ke pondok pesantren, memberikan aturan waktu bermain. (c) Tiga subjek tidak melakukan upaya, karena subjek senang melakukan perbuatan tersebut dan kurang mampu mengontrol dirinya. Sedangkan satu subjek berusaha meninggalkan perbuatan tersebut dan mencoba menjalan ajaran agama lebih rajin | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
690 | |a BF Religion and Philosophy | ||
655 | 7 | |a Thesis |2 local | |
655 | 7 | |a NonPeerReviewed |2 local | |
787 | 0 | |n https://eprints.ums.ac.id/20746/ | |
787 | 0 | |n S300090025 | |
856 | \ | \ | |u https://eprints.ums.ac.id/20746/ |z Connect to this object online |