Optimalisasi Penggunaan Media PembelajaranBerbasis E-Learning Untuk Meningkatkan Motivasi Belajar Matematika Siswa (PTK Pembelajaran Matematika Kelas VIII SMP N 1 Tulis)

Penelitian ini bertujuan mengoptimalkan penggunaan media pembelajaran berbasis e-learning melalui aplikasi blog sehingga dapat meningkatkan motivasi belajar matematika siswa kelas VIII E SMP Negeri 1 Tulis pada materi bangun ruang limas. Jenis penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas. Subjek...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Pradaningtyas K., Anggi (Author)
Format: Book
Published: 2012.
Subjects:
Online Access:Connect to this object online
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoums_21199
042 |a dc 
100 1 0 |a Pradaningtyas K., Anggi   |e author 
245 0 0 |a Optimalisasi Penggunaan Media PembelajaranBerbasis E-Learning Untuk Meningkatkan Motivasi Belajar Matematika Siswa (PTK Pembelajaran Matematika Kelas VIII SMP N 1 Tulis) 
260 |c 2012. 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/21199/1/HALAMAN_DEPAN.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/21199/2/BAB_I.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/21199/3/BAB_II.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/21199/5/BAB_III.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/21199/7/BAB_IV.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/21199/8/BAB_V.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/21199/10/DAFTAR_PUSTAKA.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/21199/12/LAMPIRAN.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/21199/13/NASKAH_PUBLIKASI.pdf 
520 |a Penelitian ini bertujuan mengoptimalkan penggunaan media pembelajaran berbasis e-learning melalui aplikasi blog sehingga dapat meningkatkan motivasi belajar matematika siswa kelas VIII E SMP Negeri 1 Tulis pada materi bangun ruang limas. Jenis penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas. Subjek pemberi tindakan dalam penelitian ini adalah guru kelas VIII E SMP Negeri 1 Tulis dan subjek penerima tindakan dalam penelitian ini adalah siswa kelas VIII E SMP Negeri 1 Tulis, yang berjumlah 40 siswa. Metode pengumpulan data melalui metode observasi, catatan lapangan dan review tanggapan guru matematika. Teknik analisis data secara deskriptif kualitatif dengan metode alur. Data penelitian ini adalah motivasi belajar matematika siswa yang dapat dilihat dari keaktifan, perhatian, keinginan berprestasi dan kemandirian belajar siswa. Hasil penelitian ini menunjukkan adanya peningkatan motivasi belajar matematika siswa. Hal ini dapat ditunjukkan dari keaktifan siswa dalam mengikuti pembelajaran yang meliputi : 1) keaktifan siswa dalam tanya jawab mencapai 62,5%, 2) keaktifan siswa dalam mengemukakan ide atau tanggapan mencapai 57,5%, 3) keaktifan siswa dalam mengerjakan soal latihan mencapai 52,5%. Perhatian siswa selama pembelajaran juga mengalami peningkatan meliputi aspek : 1) perhatian siswa tertuju pada pembelajaran mencapai 80%, 2) siswa tidak merasa bosan dalam menerima materi mencapai 72,5%. Peningkatan keinginan siswa untuk berprestasi dalam belajar matematika meliputi aspek : 1) siswa mempresentasikan hasil pekerjaannya di depan kelas mencapai 50%, 2) siswa tuntas KKM ( 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a LB Theory and practice of education 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n https://eprints.ums.ac.id/21199/ 
787 0 |n A410070293 
856 \ \ |u https://eprints.ums.ac.id/21199/  |z Connect to this object online