Kajian Portal Beton Bertulang Untuk Gedung 3 Dan 4 Lantai Di Wilayah Gempa I

Tujuan penelitian ini untuk mengetahui perbandingan antara hasil perencanaan portal beton bertulang 3 dan 4 lantai, serta mengetahui kemungkinan penambahan satu lantai tingkat pada portal 3 lantai tersebut ditinjau dari segi keamanan gedung. Penelitian dilaksanakan dengan mengambil contoh dua buah p...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Arum, Nur Fitri Rohima (Author)
Format: Book
Published: 2012.
Subjects:
Online Access:Connect to this object online
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoums_21710
042 |a dc 
100 1 0 |a Arum, Nur Fitri Rohima  |e author 
245 0 0 |a Kajian Portal Beton Bertulang Untuk Gedung 3 Dan 4 Lantai Di Wilayah Gempa I 
260 |c 2012. 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/21710/1/3._HALAMAN_DEPAN.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/21710/2/4._BAB_I.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/21710/3/5._BAB_II.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/21710/4/5._BAB_II.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/21710/5/6._BAB_III.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/21710/8/7._BAB_IV.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/21710/11/9._BAB_VI.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/21710/12/10._BAB_VII.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/21710/14/11._BAB_VIII.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/21710/15/12._DAFTAR_PUSTAKA.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/21710/18/13._LAMPIRAN.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/21710/20/2._NASKAH_PUBLIKASI_ILMIAH.pdf 
520 |a Tujuan penelitian ini untuk mengetahui perbandingan antara hasil perencanaan portal beton bertulang 3 dan 4 lantai, serta mengetahui kemungkinan penambahan satu lantai tingkat pada portal 3 lantai tersebut ditinjau dari segi keamanan gedung. Penelitian dilaksanakan dengan mengambil contoh dua buah portal gedung kantor 3 lantai yang direncanakan oleh Asroni (2010b), dan portal 4 lantai yang akan direncanakan. Kedua portal tersebut dari denah bangunan yang sama, dibangun di wilayah gempa satu, dan direncanakan dengan sistem elastik penuh. Kombinasi beban (beban mati, beban hidup, dan beban gempa) diberikan pada kedua portal untuk diteliti. Kombinasi beban tersebut mengikuti peraturan beton di Indonesia (Tatacara Perhitungan Struktur Beton Untuk Bangunan Gedung, SNI 03-2847-2002). Dimensi portal (balok, kolom, sloof, dan fondasi) serta penulangannya direncanakan dengan baik/cukup untuk mendukung bebanbeban yang bekerja. Berdasarkan dimensi dan penulangan yang diperoleh, dapat diketahui perbandingan jumlah tulangan dan jarak begel pada kedua portal, serta kemungkinan aman / tidaknya struktur portal 3 lantai bila ditambah satu lantai tingkat di atasnya. Hasil penelitian menunjukkan bahwa dimensi struktur (balok, kolom, sloof, dan fondasi) pada portal 4 lantai lebih besar daripada portal 3 lantai, jumlah tulangan longitudinal lebih banyak, dan jarak begel pada balok tepi lebih rapat. Selain itu, penambahan satu lantai tingkat pada portal gedung 3 lantai akan berbahaya bagi keamanan gedung dan pengguna gedung. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a TA Civil Engineering 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n https://eprints.ums.ac.id/21710/ 
787 0 |n D100070047 
856 \ \ |u https://eprints.ums.ac.id/21710/  |z Connect to this object online