Pemetaan Jaringan Hotspot Pada D'Cinnamons.net

Administrator di D'cinnamons.net kesulitan dalam hal maintanance jaringan karena tidak adanya pemetaan seluruh jaringan. Kelemahan dari pemetaan jaringan awal D'cinnamons.net adalah sering salah memasukkan alamat IP Address, MAC Address karena pemetaan masih manual atau masih menggunakan c...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Authors: Afiffuddin, Muhammad Arif (Author), , Muhammad Kusban (Author), , Jan Wantoro (Author)
Format: Book
Published: 2012.
Subjects:
Online Access:Connect to this object online
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:Administrator di D'cinnamons.net kesulitan dalam hal maintanance jaringan karena tidak adanya pemetaan seluruh jaringan. Kelemahan dari pemetaan jaringan awal D'cinnamons.net adalah sering salah memasukkan alamat IP Address, MAC Address karena pemetaan masih manual atau masih menggunakan catatan. Tujuan dari penelitian ini adalah memetakan jaringan hotspot pada Internet Service Provider D'cinnamons.net menjadi lebih baik. Metode penelitian yang digunakan adalah metode literatur dan ekperimen. Dari beberapa metode tersebut akan dibuat pemetaan jaringan yang dibutuhkan oleh D'cinnamons.net. Peralatan yang dibutuhkan adalah software DIA, Google Map, Google Earth, Corel Draw dan Adobe Flash CS.5 Profesional. Dengan adanya pemetaan jaringan ini Router, Access Point, IP Address, Mac Address, lokasi dari repeater dan jarak dari Server ke Client pada D'cinnamons.net dibuat dengan Adobe Flash CS.5 Profesional supaya menjadi lebih mudah bagi administrator jika ingin mengupgrade data atau alat.
Item Description:https://eprints.ums.ac.id/22145/1/Halaman_Depan.pdf
https://eprints.ums.ac.id/22145/2/BAB_1.pdf
https://eprints.ums.ac.id/22145/3/BAB_II.pdf
https://eprints.ums.ac.id/22145/9/BAB_III.pdf
https://eprints.ums.ac.id/22145/10/BAB_IV.pdf
https://eprints.ums.ac.id/22145/11/BAB_V.pdf
https://eprints.ums.ac.id/22145/13/Daftar_Pustaka.pdf
https://eprints.ums.ac.id/22145/15/Lampiran.pdf
https://eprints.ums.ac.id/22145/21/NASKAH_PUBLIKASI.pdf