Strategi Komunikasi Partisipasif Pada Awal Program Pembangunan (Studi Kasus Pendekatan Pemerintah Kabupaten Sukoharjo Kepada Masyarakat dalam Program Pembangunan Underpass di Makamhaji)
Pada tahun 2012 Pemerintah Kabupaten Sukoharjo memiliki sebuah program pembangunan untuk mengurai kemacetan. Titik rawan macet biasa terjadi di persimpangan kereta api salah satunya perlintasan kereta api di Makamhaji. Oleh karena itu, Pemerintah Kabupaten Sukoharjo berusaha mengurangi terjadinya pe...
Saved in:
Main Author: | |
---|---|
Format: | Book |
Published: |
2012.
|
Subjects: | |
Online Access: | Connect to this object online |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
MARC
LEADER | 00000 am a22000003u 4500 | ||
---|---|---|---|
001 | repoums_22638 | ||
042 | |a dc | ||
100 | 1 | 0 | |a Suryaningtyas, Annis Azhar |e author |
245 | 0 | 0 | |a Strategi Komunikasi Partisipasif Pada Awal Program Pembangunan (Studi Kasus Pendekatan Pemerintah Kabupaten Sukoharjo Kepada Masyarakat dalam Program Pembangunan Underpass di Makamhaji) |
260 | |c 2012. | ||
500 | |a https://eprints.ums.ac.id/22638/1/03._HALAMAN_DEPAN.pdf | ||
500 | |a https://eprints.ums.ac.id/22638/2/04._BAB_I.pdf | ||
500 | |a https://eprints.ums.ac.id/22638/3/05._BAB_II.pdf | ||
500 | |a https://eprints.ums.ac.id/22638/7/06._BAB_III.pdf | ||
500 | |a https://eprints.ums.ac.id/22638/9/07._BAB_IV.pdf | ||
500 | |a https://eprints.ums.ac.id/22638/10/08._DAFTAR_PUSTAKA.pdf | ||
500 | |a https://eprints.ums.ac.id/22638/17/09._LAMPIRAN.pdf | ||
500 | |a https://eprints.ums.ac.id/22638/18/02._NASKAH_PUBLIKASI.pdf | ||
520 | |a Pada tahun 2012 Pemerintah Kabupaten Sukoharjo memiliki sebuah program pembangunan untuk mengurai kemacetan. Titik rawan macet biasa terjadi di persimpangan kereta api salah satunya perlintasan kereta api di Makamhaji. Oleh karena itu, Pemerintah Kabupaten Sukoharjo berusaha mengurangi terjadinya pertemuan antara jalur kerata api dengan jalur kendaraan bermotor melalui pembangunan underpass. Namun, program pembangunan underpass menuai pro dan kontra dikalangan warga masyarakat, sebagai lingkungan eksternal pembangunan.Warga menilai pembangunan underpass akan mematikan usaha mereka karena penutupan akses jalan selama pembangunan berlangsung. Selain itu, warga juga khawatir tentang dampak lingkungan yang ditimbulkan akibat pembangunan underpass. Sedangkan sebuah pembangunan tidak dapat dikatakan berhasil tanpa dukungan dan partisipasi warga didalamnya. Pemerintah Kabupaten Sukoharjo selaku pemrakarsa pembangunan berusaha untuk melaksanakan komunikasi partisipasitif guna memfasilitasi dan mewadahi keikutsertaan warga dalam setiap tahap pembangunan. Tujuan penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan proses pelaksanaan strategi komunikasi pada Pemerintah Kabupaten Sukoharjo dalam melaksanakan pendekatan kepada warga makamhaji dalam proses pembangunan underpass. Metode penelitian ini menggunakan metode kualitatif, dengan pendekatan studi kasus. Data dikumpulkan dengan wawancara mendalam, observasi, dokumentasi, deskripsi, dan interpretasi. Kemudian dianalisis dengan proses analisis interaktif. Hasil penelitian menunjukan bahwa proses komunikasi pembangunan partisipatif sebagai upaya pendekatan Pemerintah Kabupaten Sukoharjo kepada warga Makamhaji dalam pembangunan underpass melalui program sosialisasi. Pemerintah Kabupaten Sukoharjo melibatkan warga dalam pengambilan keputusan dan mengikutsertakan warga dalam kegiatan simbolik pembangunan. Komunikasi pembangunan partisipatif yang dilakasanakan Pemerintah Kabupaten Sukoharjo telah berjalan dengan lancara dan seperti bagaimana mestinya. Meskipun demikian, masih ada sedikit kekurangan dalam pelaksanaaanya seperti menuliskan nama file untuk judul maket underpass saat sosialisasi. | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
690 | |a HS Societies secret benevolent etc | ||
655 | 7 | |a Thesis |2 local | |
655 | 7 | |a NonPeerReviewed |2 local | |
787 | 0 | |n https://eprints.ums.ac.id/22638/ | |
787 | 0 | |n L100080013 | |
856 | \ | \ | |u https://eprints.ums.ac.id/22638/ |z Connect to this object online |