Aktivitas Larvasida Fraksi Semipolar Ekstrak Etanol DaunInggu (Ruta Angustifolia L.) Terhadap Larva Nyamuk Anopheles Aconitus dan Anopheles Maculatus Beserta Profil Kromatografinya

Inggu (Ruta angustifolia L.) memiliki aktivitas larvasida terhadap larva nyamuk Anopheles aconitus dan Anopheles maculatus yang merupakan vektor penyebab penyakit malaria di Pulau Jawa. Adanya fraksinasi diharapkan dapat meningkatkan aktivitas larvasida tanaman inggu. Penelitian ini bertujuan untuk...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Marisa, Dina (Author)
Format: Book
Published: 2013.
Subjects:
Online Access:Connect to this object online
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoums_22725
042 |a dc 
100 1 0 |a Marisa, Dina  |e author 
245 0 0 |a Aktivitas Larvasida Fraksi Semipolar Ekstrak Etanol DaunInggu (Ruta Angustifolia L.) Terhadap Larva Nyamuk Anopheles Aconitus dan Anopheles Maculatus Beserta Profil Kromatografinya 
260 |c 2013. 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/22725/1/COVER-INTISARI.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/22725/3/BAB_1.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/22725/4/BAB_2.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/22725/6/BAB_3.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/22725/8/BAB_4.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/22725/10/DAFTAR_PUSTAKA.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/22725/12/NASKAH_PUBLIKASI.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/22725/13/LAMPIRAN.pdf 
520 |a Inggu (Ruta angustifolia L.) memiliki aktivitas larvasida terhadap larva nyamuk Anopheles aconitus dan Anopheles maculatus yang merupakan vektor penyebab penyakit malaria di Pulau Jawa. Adanya fraksinasi diharapkan dapat meningkatkan aktivitas larvasida tanaman inggu. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui aktivitas larvasida fraksi semipolar ekstrak etanol daun inggu terhadap larva nyamuk Anopheles aconitus dan Anopheles maculatus. Ekstraksi dilakukan dengan metode maserasi dengan merendam serbuk daun inggu di dalam 7,5 bagian etanol 96%. Fraksinasi dilakukan menggunakan Kromatografi Cair Vakum (KCV) dengan pelarut heksan:etil asetat dengan konsentrasi bertingkat. Uji aktivitas larvasida terhadap fraksi semipolar dilakukan dengan menggunakan uji bioassay. Replikasi pada uji in dilakukan sebanyak 4 kali dengan masing-masing replikasi dibagi menjadi 5 seri konsentrasi. Seri konsentrasi yang digunakan adalah 100, 200, 300, 400, dan 500 ppm. Kontrol positif yang digunakan adalah Abate® sedangkan untuk kontrol negatifnya digunakan CMC-Na 1%. Hasil menunjukkan bahwa fraksi semipolar ekstrak etanol daun inggu memiliki LC50 527,82 ppm untuk larva nyamuk Anopheles aconitus dan 574,52 ppm untuk larva nyamuk Anopheles maculatus. Ini menunjukkan bahwa fraksi semipolar ekstrak etanol daun inggu tidak poten dalam membunuh larva nyamuk Anopheles aconitus dan Anopheles maculatus karena fraksi tersebut hanya mampu menyebabkan kematian larva pada konsentrasi yang besar. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a RS Pharmacy and materia medica 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n https://eprints.ums.ac.id/22725/ 
787 0 |n  K100090043 
856 \ \ |u https://eprints.ums.ac.id/22725/  |z Connect to this object online