Peningkatan Pemecahan Masalah Dalam Pembelajaran Matematika Dengan Strategi Realistic Mathematics Education Dengan Tutor Sebaya Bagi Siswa Kelas VIII Semester II SMP N 1 Gesi Tahun 2012/2013

Tujuan penelitian untuk mendiskripsikan peningkatan pemecahan masalah matematika melalui strategi Realistic Mathematics Education dengan tutor sebaya. Jenis penelitian ini adalah Penelitian Tindakan Kelas. Prosedur penelitian melalui tahap dialog awal, perencanaan, pelaksanaan, observasi, refleksi,...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Prasetyowati, Windi (Author)
Format: Book
Published: 2013.
Subjects:
Online Access:Connect to this object online
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoums_23170
042 |a dc 
100 1 0 |a Prasetyowati, Windi   |e author 
245 0 0 |a Peningkatan Pemecahan Masalah Dalam Pembelajaran Matematika Dengan Strategi Realistic Mathematics Education Dengan Tutor Sebaya Bagi Siswa Kelas VIII Semester II SMP N 1 Gesi Tahun 2012/2013  
260 |c 2013. 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/23170/1/03._HALAMAN_DEPAN.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/23170/2/04._BAB_I.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/23170/3/05._BAB_II.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/23170/4/06._BAB_III.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/23170/5/07._BAB_IV.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/23170/6/08._BAB_V.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/23170/9/09._DAFTAR_PUSTAKA.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/23170/11/02._NASKAH_PUBLIKASI.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/23170/13/10._LAMPIRAN.pdf 
520 |a Tujuan penelitian untuk mendiskripsikan peningkatan pemecahan masalah matematika melalui strategi Realistic Mathematics Education dengan tutor sebaya. Jenis penelitian ini adalah Penelitian Tindakan Kelas. Prosedur penelitian melalui tahap dialog awal, perencanaan, pelaksanaan, observasi, refleksi, evaluasi dan penyimpulan dilakukan secara siklus. Penelitian dilaksanakan selama empat bulan. Subjek penerima tindakan adalah siswa kelas VIIIG SMP N 1 Gesi yang berjumlah 32 siswa. Metode pengumpulan data dilakukan melalui observasi, catatan lapangan dan wawancara. Teknik analisis data dilakukan secara deskriptif kualitatif dengan metode alur yang terdiri dari reduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan. Keabsahan data menggunakan triangulasi penyidik dan triangulasi metode. Hasil penelitian ada peningkatan pemecahan masalah dalam pembelajaran matematika melalui strategi realistic mathematics education dengan tutor sebaya. Pemecahan masalah diamati dari meningkatnya 1) Memahami masalah pada kondisi awal sebesar (21,87%) dan diakhir siklus mencapai (84,37%), 2) Merencanakan cara menyelesaikan pada kondisi awal sebesar (18,75%) dan diakhir siklus mencapai (81,25%), 3) Melaksanakan cara menyelesaikan pada kondisi awal sebesar (15,62%) dan diakhir siklus mencapai (81,25%), 4) Menafsirkan hasil pada kondisi awal sebesar (15,62%), dan diakhir siklus mencapai (78,12%). Dari hasil penelitian disimpulkan bahwa penggunaan strategi RME dengan tutor sebaya pada pembelajaran matematika dapat meningkatkan pemecahan masalah. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a LB Theory and practice of education 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n https://eprints.ums.ac.id/23170/ 
787 0 |n  A410090136 
856 \ \ |u https://eprints.ums.ac.id/23170/  |z Connect to this object online