Peningkatan Tanggung Jawab Dan Hasil BelajarMatematika Melalui Strategi Problem Based LearningPada Siswa Kelas Viii Semester GenapTahun Ajaran 2012/2013Smp Negeri 18 Surakarta

dan hasil belajar matematika melalui penerapan Problem Based Learning pada siswa kelas VIII H SMP Negeri 18 Surakarta. Jenis penelitian ini yaitu kualitatif dengan desain penelitian tindakan kelas, yang dilaksanakan dalam dua silklus. Subyek penelitian ini yaitu guru matematika kelas VIII H SMP Nege...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Authors: SETYAWAN, TEDY (Author), , Prof. Dr. Sutama, M.Pd (Author)
Format: Book
Published: 2013.
Subjects:
Online Access:Connect to this object online
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:dan hasil belajar matematika melalui penerapan Problem Based Learning pada siswa kelas VIII H SMP Negeri 18 Surakarta. Jenis penelitian ini yaitu kualitatif dengan desain penelitian tindakan kelas, yang dilaksanakan dalam dua silklus. Subyek penelitian ini yaitu guru matematika kelas VIII H SMP Negeri 18 Surakarta sebagai pemberi tindakan, serta siswa-siswa kelas VIII H yang berjumlah 28 siswa sebagai subyek penerima tindakan. Teknik pengumpulan data yang digunakan yaitu observasi, tes, catatan lapangan, wawancara, dan dokumentasi. Analisis data dilakukan secara deskriptif kualitatif dengan metode alur yaitu data dianalisis sejak tindakan pembelajaran dilaksanakan dan dikembangkan selama proses pembelajaran. Keabsahan data dengan triangulasi sumber. Hasil penelitian yaitu 1) terdapat peningkatan tanggung jawab dilihat dari meningkatnya indikator tanggung jawab meliputi a) melaksanakan dan menyelesaikan tugas dengan sungguh-sungguh dari kondisi awal 28,57% menjadi 71,43%, b) menepati janji dari kondisi awal 39,29% menjadi 85,71%, c) mau menerima akibat dari perbuatannya dari kondisi awal 21,43% menjadi 78,57%, dan 2) terdapat peningkatan hasil belajar matematika dengan indikator siswa yang mendapat nilai lebih dari sama dengan 70 dari kondisi awal 17,86% menjadi 60,71%.
Item Description:https://eprints.ums.ac.id/23199/1/HALAMAN_DEPAN.pdf
https://eprints.ums.ac.id/23199/2/BAB_I.pdf
https://eprints.ums.ac.id/23199/3/BAB_II.pdf
https://eprints.ums.ac.id/23199/4/BAB_III.pdf
https://eprints.ums.ac.id/23199/6/BAB_IV.pdf
https://eprints.ums.ac.id/23199/7/BAB_V.pdf
https://eprints.ums.ac.id/23199/9/DAFTAR_PUSTAKA.pdf
https://eprints.ums.ac.id/23199/11/LAMPIRAN.pdf
https://eprints.ums.ac.id/23199/12/NASKAH_PUBLIKASI.pdf