The Accountability Of Financial Management In Realizing Good Governance At SMPN 2 Purworejo

Tujuan Penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan (1) akuntabilitas perencanaan anggaran keuangan sekolah dalam mewujudkan good governance di SMPN 2 Purworejo. (2) akuntabilitas realisasi keuangan sekolah dalam mewujudkan good governance di SMPN 2 Purworejo. (3) akuntabilitas pelaporan keuangan sek...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Authors: Nurindayati, Nurindayati (Author), , Prof. Dr. Sutama, M.Pd (Author), , Dr. Phil. Dewi Candraningrum, M.Ed (Author)
Format: Book
Published: 2013.
Subjects:
Online Access:Connect to this object online
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoums_24222
042 |a dc 
100 1 0 |a Nurindayati, Nurindayati  |e author 
700 1 0 |a , Prof. Dr. Sutama, M.Pd  |e author 
700 1 0 |a , Dr. Phil. Dewi Candraningrum, M.Ed.  |e author 
245 0 0 |a The Accountability Of Financial Management In Realizing Good Governance At SMPN 2 Purworejo 
260 |c 2013. 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/24222/15/NURINDAYATI_MANUSCRIPT_PUBLICATION.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/24222/1/A.HALAMAN_DEPAN.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/24222/2/BAB_I.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/24222/3/BAB_II.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/24222/4/BAB_III.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/24222/5/BAB_IV.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/24222/7/BAB_V.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/24222/9/BAB_VI.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/24222/11/C._REFERENCES.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/24222/14/E._APPENDIX.pdf 
520 |a Tujuan Penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan (1) akuntabilitas perencanaan anggaran keuangan sekolah dalam mewujudkan good governance di SMPN 2 Purworejo. (2) akuntabilitas realisasi keuangan sekolah dalam mewujudkan good governance di SMPN 2 Purworejo. (3) akuntabilitas pelaporan keuangan sekolah dalam mewujudkan good governance di SMPN 2 Purworejo. Jenis Penelitian ini adalah kualitatif dan menggunakan desain etnografi. Subjek utama penelitian adalah kepala sekolah, guru, dan siswa di SMPN 2 Purworejo. Metode pengumpulan data menggunakan wawancara, observasi, dan dokumentasi. Analisa data diawali dari (1) Pengumpulan Data, (2) reduksi data, (3) display data, dan (4) penarikan kesimpulan. Uji keabsahan data menggunakan kredibilitas, tranferabilitas, konfirmabilitas dan dependabilitas. Hasil Penelitian ini adalah (1). Perencanaan anggaran keuangan SMPN 2 Purworejo menggunakan prinsip kuntabilitas. Hal ini ditunjukkan dengan rencana anggaran yang disusun dipertanggungjawabkan di depan publik melalui rapat pleno/komite. Proses penyusunannya dilakukan dengan melakukan identifikasi kegiatan, sumber dana, dan juga menyusun usulan rencana. Format penyusunannya sudah sesuai dengan panduan khusus yaitu surat edaran dinas P dan K. Hal ini menunjukkan good governance untuk kriteria aturan hukum (rule of law), dimana perencanaan anggaran yang dilakukan oleh pihak sekolah, sesuai dengan yang formatnya yang dikelauarkan oleh dinas P dan K Kabupaten Purworejo. (2) Realisasi keuangan sekolah di SMPN 2 Purworejo dilakukan secara akuntabel yang ditunjukkan dengan proses realisasi yang sesuai dengan prosedur dan sistem informasi manajemen yang jelas. Pencairan dana dilakukan setelah kepala sekolah menandatangani blangko pencairan, dimana setiap kegiatan realisasi dilaporkan dengan mneyertakan bukti fisik seperti kwitansi dan juga nota pembelian. Hasil realisasi juga diinformasikan melalui papan pengumuman dan juga melalui rapat pleno. (3) Pelaporan keuangan sekolah di SMPN 2 Purworejo dilakukan dengan menunjukkan prinsip akuntabilitas. Hal ini terlihat dari laporan keuangan yang berbentuk portofolio yang dilengkapi dengan data pendukung sebagai bukti dari kegiatan belanja sekolah seperti buku kas umum, buku pembantu kas, buku pembantu bank, kwitansi/nota dan lain sebagainya. Bendahara yang menyusun laporan keuangan bersikap jujur dan transparan dimana setiap tiga bulan sekali lapoan keuangan dilaporkan kepada Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupten Purworejo, diinformasikan mellaui display papan pengumuman dan juga melalui rapat wali murid. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a LB Theory and practice of education 
690 |a LB1603 Secondary Education. Middle Schools 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n https://eprints.ums.ac.id/24222/ 
787 0 |n Q100100228 
856 \ \ |u https://eprints.ums.ac.id/24222/  |z Connect to this object online