Manajemen Madrasah Tsanawiyah (Studi Situs di MTs Negeri Sidoharjo Kulon Progo DIY)

Tujuan penelitian ini adalah mendiskripsikan karakteristik (1) Pengelolaan sumber daya manusia madrasah tsanawiyah di MTs Negeri Sidoharjo Kulon Progo DIY, (2) Pengelolaan sarana prasarana madrasah tsanawiyah di MTs Negeri Sidoharjo Kulon Progo DIY, dan (3) pengelolaan dana madrasah tsanawiyah di MT...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Harjiatmoko, Sugeng (Author)
Format: Book
Published: 2012.
Subjects:
Online Access:Connect to this object online
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoums_24270
042 |a dc 
100 1 0 |a  Harjiatmoko, Sugeng  |e author 
245 0 0 |a Manajemen Madrasah Tsanawiyah (Studi Situs di MTs Negeri Sidoharjo Kulon Progo DIY) 
260 |c 2012. 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/24270/1/Atribut.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/24270/2/BAB_I.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/24270/3/BAB_II.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/24270/4/BAB_III.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/24270/5/BAB_IV.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/24270/6/BAB_V.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/24270/9/BAB_VI.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/24270/11/DAFTAR_PUSTAKA.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/24270/12/Naskah_Publikasi.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/24270/13/Lampiran.pdf 
520 |a Tujuan penelitian ini adalah mendiskripsikan karakteristik (1) Pengelolaan sumber daya manusia madrasah tsanawiyah di MTs Negeri Sidoharjo Kulon Progo DIY, (2) Pengelolaan sarana prasarana madrasah tsanawiyah di MTs Negeri Sidoharjo Kulon Progo DIY, dan (3) pengelolaan dana madrasah tsanawiyah di MTs Negeri Sidoharjo Kulon Progo DIY. Penelitian ini adalah penelitian kualitatif yang dilakukan di MTs Negeri Sidoharjo Kulon Progo, DIY. Subjek utama dalam penelitian ini adalah kepala sekolah, guru dan karyawan di MTs Negeri Sidoharjo Kulon Progo, DIY. Teknik pengumpulan data yang dipergunakan dalam penelitian ini adalah observasi, wawancara dan dokumentasi. Teknik analisis data dalam penelitian ini menggunakan model analisis yaitu pengumpulan data, reduksi data, penyajian data, dan kesimpulan. Keabsahan data dalam penelitian ini meliputi credibility (validitas internal), transferability (validitas eksternal), dependability (reabilitas), dan confermability (objektivitas). Hasil dari penelitian ini (1) Karakteristik pengelolaan sumber daya manusia di MTs Negeri Sidoharjo Kulon Progo, DIY difokuskan pada peningkatan kualitas siswa dengan berbagai program. Pihak madrasah menyelenggarakan penerimaan siswa baru dengan kriteria memiliki kemampaun akademik dan memiliki kahlak mulia. Dalam kegiatan pembelajarannya siswa diberikan fasilitas yang memadai seperti pelaksanaan pembelajaran yang mengacu pada Standar Isi proses serta lulusan yang diatur dalam Permendiknas maupun keputusan Menteri Agama tentang Standar Isi dan Standar Lulusan. (2) Karakteristik pengelolaan sarana prasarana di MTs Negeri Sidoharjo Kulon Progo, DIY dilakukan dengan memperhatikan kebutuhan sarana dan prasarasan sekolah. Pihak madrasah melakukan pemantauan kondisi sarana dan prasarana yang ada secara rutin. Pihak madrasah segera melakukan perbaikan atau mengadakan sarana prasaran yang dibutuhkan masrasah melalui pengajuan usulan kepada Kemenag untuk melengkapi kebutuhan sarana dan prasarana seperti laboratorium yang dibutuhkan oleh madrasah. (3) Karakteristik pengelolaan dana di MTs Negeri Sidoharjo Kulon Progo DIY yaitu sesuai dengan aturan yang ada di DIPA dan BOS yang direncanakan sebelum tahun pelajaran berganti. Pihak sekolah tidak menggunakan dana BOS selain untuk keperluan operasional sekolah. Madrasah juga menerima uang sumbangan dari guru dan orang tua siswa yang digunakan untuk kebutuhan sekolah seperti perawatan sekolah. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a LB1603 Secondary Education. Middle Schools 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n https://eprints.ums.ac.id/24270/ 
787 0 |n Q100100234 
856 \ \ |u https://eprints.ums.ac.id/24270/  |z Connect to this object online