Terapi Musik Bernada Lembut Untuk Menurunkan Depresi Pada Penyandang Tunadaksa Di Balai Besar Rehabilitasi Sosial Bina Daksa Prof. Dr. Soeharso

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui efek terapi musik bernada lembut terhadap penurunan depresi pada penyandang tunadaksa. Hipotesis yang diajukan adalah terapi musik berpengaruh terhadap penurunan depresi pada penyandang tunadaksa. Penelitian ini melibatkan 8 penyandang tunadaksa yang tinggal...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Imanti , Vera (Author)
Format: Book
Published: 2012.
Subjects:
Online Access:Connect to this object online
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoums_24322
042 |a dc 
100 1 0 |a  Imanti , Vera  |e author 
245 0 0 |a Terapi Musik Bernada Lembut Untuk Menurunkan Depresi Pada Penyandang Tunadaksa Di Balai Besar Rehabilitasi Sosial Bina Daksa Prof. Dr. Soeharso 
260 |c 2012. 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/24322/1/Halaman_depan.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/24322/2/Bab_1.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/24322/3/Bab_2.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/24322/4/Bab_3.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/24322/6/Bab_4.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/24322/7/Bab_5.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/24322/9/Daftar_pustaka.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/24322/10/NASKAH_PUBLIKASI.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/24322/12/lampiran.pdf 
520 |a Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui efek terapi musik bernada lembut terhadap penurunan depresi pada penyandang tunadaksa. Hipotesis yang diajukan adalah terapi musik berpengaruh terhadap penurunan depresi pada penyandang tunadaksa. Penelitian ini melibatkan 8 penyandang tunadaksa yang tinggal di asrama BBRSBD Prof. Dr. Soeharso Surakarta sebagai sampel penelitian, yang terbagi menjadi 2 kelompok, yaitu (1) kelompok eksperimen yang diperdengarkan musik bernada lembut serta diskusi, (2) kelompok kontrol, kelompok yang tidak diperdengarkan musik bernada lembut serta diskusi. Hasil penelitian berdasarkan Uji Mann-Whitney didapatkan bahwa skor BDI pada kelompok eksperimen dan kelompok kontrol tidak terdapat perbedaan pada fase pretest, dengan nilai Asyimp. Sig sebesar 1,000 yang berada di atas 0,05. Pada kelompok eksperimen pada tahap pretest dan posttest terdapat penurunan skor BDI sebanyak 15. Berdasarkan Uji Wilcoxon z=-2,023 yang berada di atas angka -1,96 yang artinya ada pengaruh terhadap pemberian terapi musik bernada lembut untuk menurunkan depresi pada penyandang tunadaksa. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a BF Religion and Philosophy 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n https://eprints.ums.ac.id/24322/ 
787 0 |n T100006059 
856 \ \ |u https://eprints.ums.ac.id/24322/  |z Connect to this object online