Analisis Kebijaksanaan Marketing Mix Terhadap Peningkatan Volume Penjualan Pada PT. Hadikusumo Bros Coy Di Semarang

Tujuan penelitian untuk: 1) mengetahui seberapa besar pengaruh kebijaksanaan marketing mix yang meliputi harga, distribusi dan promosi terhadap peningkatan volume penjualan pada perusahaan PT. Hadikusumo Bros Coy di Semarang; 2) mengetahui variabel mana dari marketing mix yang mempunyai pengaruh pal...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Wilastyo HN, Willy (Author)
Format: Book
Published: 2006.
Subjects:
Online Access:Connect to this object online
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoums_24382
042 |a dc 
100 1 0 |a Wilastyo HN, Willy  |e author 
245 0 0 |a Analisis Kebijaksanaan Marketing Mix Terhadap Peningkatan Volume Penjualan Pada PT. Hadikusumo Bros Coy Di Semarang 
260 |c 2006. 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/24382/1/Hal_depan.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/24382/2/Bab_I.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/24382/3/Bab_II.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/24382/5/Bab_III.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/24382/6/Bab_IV.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/24382/7/Bab_V.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/24382/9/Dapus.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/24382/11/Lampiran.pdf 
520 |a Tujuan penelitian untuk: 1) mengetahui seberapa besar pengaruh kebijaksanaan marketing mix yang meliputi harga, distribusi dan promosi terhadap peningkatan volume penjualan pada perusahaan PT. Hadikusumo Bros Coy di Semarang; 2) mengetahui variabel mana dari marketing mix yang mempunyai pengaruh paling dominan terhadap peningkatan volume penjualan. Hipotesis dalam penelitian ini: 1) Diduga terdapat pengaruh marketing mix yang meliputi harga, distribusi dan promosi terhadap peningkatan volume penjualan pada perusahaan PT. Hadikusumo Bros Coy di Semarang; 2) Diduga variabel harga mempunyai pengaruh paling dominan terhadap peningkatan volume penjualan. Sumber data yang dibutuhkan adalah dari data sekunder yang berupa data volume penjualan, penetapan harga, biaya distribusi, dan biaya promosi dari tahun 1997 sampai tahun 2004.Untuk menguji hipotesis digunakan analisis : regresi linear berganda, uji F, uji t, dan koefisien determinasi (R2). Kesimpulan dalam penelitian adalah: 1) Hasil analisis regresi dan uji F diketahui Fhitung > Ftabel atau 445,919 > 4,76, berarti ada pengaruh yang signifikan antara penetapan harga, biaya distribusi, dan biaya promosi terhadap volume penjualan secara bersa-sama; 2) Faktor yang paling dominan diantara penetapan harga, biaya distribusi, dan biaya promosi adalah penetapan harga, ini dapat dilihat dari perhitungan uji t bahwa: (a) Hasil perhitungan untuk penetapan harga terhadap volume penjualan diperoleh bahwa thitung > ttabel, yaitu 5,085 > 2,306; (b) Dari hasil perhitungan untuk distribusi terhadap volume penjualan diperoleh bahwa thit > ttab yaitu 3,624 > 2,306.; (c) Hasil perhitungan biaya promosi dan volume penjualan diperoleh bahwa thitung > ttabel yaitu 2,951 > 2,306. Hasil tersebut berarti H0 ditolak, berarti terdapat pengaruh yang signifikan antara harga, biaya distribusi, dan promosi terhadap volume penjualan; 3) Hasil perhitungan untuk nilai R2 diperoleh sebesar 0,997, artinya bahwa 99,70% variasi variabel volume penjualan dapat dijelaskan oleh variasi variabel penetapan harga, biaya distribusi, dan biaya promosi sedangkan sisanya yaitu 0,30% tidak dapat dijelaskan. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a HB Economic Theory 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n https://eprints.ums.ac.id/24382/ 
787 0 |n B100970404 
856 \ \ |u https://eprints.ums.ac.id/24382/  |z Connect to this object online