Perbandingan Pembelajaran Index Card Match Dan Card Sort Menggunakan Collaborative Teaching Tipe Station Terhadap Hasil Belajar Pada Materi Ekosistem (Kelas VII MTs Negeri SURAKARTA II Tahun Ajaran 2012/2013)

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui adanya perbedaan antara pembelajaran dengan metode index card match yang menggunakan collaborative teaching tipe station dan pembelajaran dengan metode card sort yang menggunakan collaborative teaching tipe station terhadap hasil belajar pada materi ekos...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Authors: Wulandari, Siti (Author), , Dra. Suparti, M.Si (Author)
Format: Book
Published: 2013.
Subjects:
Online Access:Connect to this object online
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui adanya perbedaan antara pembelajaran dengan metode index card match yang menggunakan collaborative teaching tipe station dan pembelajaran dengan metode card sort yang menggunakan collaborative teaching tipe station terhadap hasil belajar pada materi ekosistem siswa kelas VII MTs Negeri SURAKARTA II Tahun Ajaran 2012/2013. Jenis penelitian ini adalah penelitian eksperimen pendidikan. Penelitian ini mengambil lokasi di MTs Negeri SURAKARTA II. Populasi dalam penelitian ini adalah semua siswa kelas VII MTs Negeri SURAKARTA II Tahun Ajaran 2012/2013. Sampel diambil sebanyak 127 siswa dengan teknik cluster random sampling. Teknik pengumpulan data menggunakan teknik observasi, dokumentasi, dan tes. Teknik analisis data yang digunakan adalah uji normalitas, uji homogenitas, analisis variansi satu jalur (one way anava). Berdasarkan analisis variansi satu jalur (one way anava) diperoleh nilai probabilitas < taraf signifikansi (0,004 < 0,05). Kesimpulan dalam penelitian ini adalah ada perbedaan pembelajaran dengan metode index card match yang menggunakan collaborative teaching tipe station dan pembelajaran dengan metode card sort yang menggunakan collaborative teaching tipe station terhadap hasil belajar pada materi ekosistem siswa kelas VII MTs Negeri SURAKARTA II Tahun Ajaran 2012/2013.
Item Description:https://eprints.ums.ac.id/24687/1/Halaman_Depan.pdf
https://eprints.ums.ac.id/24687/2/BAB_I.pdf
https://eprints.ums.ac.id/24687/3/BAB_II.pdf
https://eprints.ums.ac.id/24687/4/BAB_III.pdf
https://eprints.ums.ac.id/24687/7/BAB_IV.pdf
https://eprints.ums.ac.id/24687/16/BAB_V.pdf
https://eprints.ums.ac.id/24687/17/DAFTAR_PUSTAKA.pdf
https://eprints.ums.ac.id/24687/20/Lampiran.pdf
https://eprints.ums.ac.id/24687/25/Naskah_Publikasi.pdf