Implementasi Pendidikan Karakter Melalui Metode Homeschooling (Studi Kasus di Homeschooling Kak Seto Surakarta Tahun 2012)

Tujuan penelitian ini adalah mengetahui pola pendidikan karakter, implementasi pendidikan karakter di sekolah dengan metode homeschooling dan mengetahui hubungan homeschooling dengan sekolah-sekolah formal yang terkait serta mengetahui proses mendapatkan pengakuan pemerintah dalam hal kelulusan atau...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Authors: Widiananta, Wahyu (Author), , Drs. Sutan Syahrir Zabda, SH,MH (Author), , Drs. Yulianto Bambang Setyadi, M.Si (Author)
Format: Book
Published: 2013.
Subjects:
Online Access:Connect to this object online
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoums_24937
042 |a dc 
100 1 0 |a Widiananta, Wahyu  |e author 
700 1 0 |a , Drs. Sutan Syahrir Zabda, SH,MH.,  |e author 
700 1 0 |a , Drs. Yulianto Bambang Setyadi, M.Si  |e author 
245 0 0 |a Implementasi Pendidikan Karakter Melalui Metode Homeschooling (Studi Kasus di Homeschooling Kak Seto Surakarta Tahun 2012) 
260 |c 2013. 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/24937/1/03_HALAMAN_DEPAN.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/24937/3/04_BAB_I.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/24937/4/05_BAB_II.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/24937/5/06_BAB_III.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/24937/7/07_BAB_IV.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/24937/9/08_BAB_V.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/24937/11/09_DAFTAR_PUSTAKA.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/24937/13/10_LAMPIRAN.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/24937/14/02_NASKAH_PUBLIKASI.pdf 
520 |a Tujuan penelitian ini adalah mengetahui pola pendidikan karakter, implementasi pendidikan karakter di sekolah dengan metode homeschooling dan mengetahui hubungan homeschooling dengan sekolah-sekolah formal yang terkait serta mengetahui proses mendapatkan pengakuan pemerintah dalam hal kelulusan atau ijazah bagi siswa homeschooling . Penelitian ini dilakukan menggunakan metode kualitatif, yang hasilnya data deskriptif tentang implementasi pendidikan karakter melalui metode Homeschooling. Hasil analisis berupa pola pendidikan karakter di sekolah dengan metode homeschooling Kak Seto adalah jujur, disiplin, percaya diri, peduli, mandiri, kreatifitas, bertanggung jawab, dan bersikap kritis. Pola pendidikan karakter di homeschooling Kak Seto Surakarta menerapkan dengan memilih materi yang disesuaikan dengan keseharian si anak karena anak belum tentu bisa mengikuti materi yang diberikan sehingga terbentuk kesadaran anak tentang nilai-nilai dalam bertingkah laku di dalam maupun di luar kelas. Implementasi pendidikan karakter di sekolah dengan metode homeschooling Kak Seto yaitu dengan menerapkan dalam kehidupan sehari-hari sesuai dengan karakter standard budaya, life skill, teori langsung praktek, karakter kembali ke siswa, tutor membantu untuk mengembangkan. Hubungan homeschooling dengan sekolah formal adalah homeschooling berdiri sendiri sebagai sekolah non formal, keduanya memiliki persamaan yaitu menghantarkan anak mewujudkan pendidikan yang diinginkan, sedangkan perbedaannya antara lain pendidikan formal berdasarkan standarisasi dan homeschooling mengedepankan kepentingan anak; pendidikan formal pengelolaan terpusat dan homeschooling melibatkan orang tua dalam pengelolaan. Pengakuan pemerintah terhadap ijazah yaitu homeschooling akan mendapatkan ijazah kesetaraan yang dikeluarkan oleh KEMDIKNAS seperti; paket A setara SD, paket B setara SMP, paket C setara SMU. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a L Education (General) 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n https://eprints.ums.ac.id/24937/ 
787 0 |n A220070019 
856 \ \ |u https://eprints.ums.ac.id/24937/  |z Connect to this object online