Implementasi Pendekatan Realistic Mathematic Education dengan Strategi Team Accelerated Instruction untuk Meningkatkan Komunikasi dan Hasil Belajar Matematika (PTK pada Siswa Kelas XI AP di SMK Bina Mandiri Indonesia Surakarta Tahun 2013)

Tujuan penelitian ini adalah untuk meningkatkan komunikasi dan hasil belajar matematika dengan menerapkan pendekatan Realistic Mathematic Education dengan strategi Team Accelerated Instruction bagi siswa kelas XI-AP SMK Bina Mandiri Indonesia Surakarta. Jenis penelitian ini adalah penelitian tindaka...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Authors: Permatasari, Linda (Author), , Dra. Nining Setyaningsih, M.Si (Author)
Format: Book
Published: 2013.
Subjects:
Online Access:Connect to this object online
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoums_25191
042 |a dc 
100 1 0 |a Permatasari, Linda  |e author 
700 1 0 |a , Dra. Nining Setyaningsih, M.Si  |e author 
245 0 0 |a Implementasi Pendekatan Realistic Mathematic Education dengan Strategi Team Accelerated Instruction untuk Meningkatkan Komunikasi dan Hasil Belajar Matematika (PTK pada Siswa Kelas XI AP di SMK Bina Mandiri Indonesia Surakarta Tahun 2013) 
260 |c 2013. 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/25191/1/HALAMAN_DEPAN.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/25191/2/BAB_I.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/25191/3/BAB_II.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/25191/4/BAB_III.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/25191/5/BAB_IV.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/25191/8/BAB_V.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/25191/10/DAFTAR_PUSTAKA.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/25191/18/LAMPIRAN_SKRIPSI.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/25191/19/NASKAH_PUBLIKASI.pdf 
520 |a Tujuan penelitian ini adalah untuk meningkatkan komunikasi dan hasil belajar matematika dengan menerapkan pendekatan Realistic Mathematic Education dengan strategi Team Accelerated Instruction bagi siswa kelas XI-AP SMK Bina Mandiri Indonesia Surakarta. Jenis penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas yang dilaksanakan secara kolaborasi antara guru matematika dan peneliti. Subjek penelitian ini adalah guru matematika kelas XI-AP sebagai subjek pemberi tindakan dan siswa kelas XI-AP yang berjumlah 16 orang sebagai subjek penerima tindakan, sedangkan obyek penelitian adalah kemampuan komunikasi dan hasil belajar matematika. metode pengumpulan data yang digunakan pada saat penelitian adalah observasi, catatan lapangan, metode tes, dan dokumentasi. Teknik analisis data yang digunakan peneliti adalah proses reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian ini menunjukkan adanya peningkatan komunikasi dan hasil belajar matematika melalui pendekatan Realistic Mathematic Education dengan strategi Team Accelerated Instruction dapat dilihat dari indikator yaitu: (1) mengajukan suatu persoalan atau pertanyaan sebelum tindakan 12,5% dan setelah tindakan 81,25%, (2) merespon pertanyaan atau persoalan sebelum tindakan 18,75% dan setelah tindakan 75%, (3) mengungkapkan lambang, notasi, dan persamaan matematika secara lengkap dan benar sebelum tindakan 18,75% dan setelah tindakan 87,5%, (4) menjelaskan kesimpulan yang diperoleh sebelum tindakan 25% dan setelah tindakan 81,75%, (5) hasil belajar mencapai KKM ≥ 75 sebelum tindakan 37,5% dan setelah tindakan 87,5%. Berdasarkan uraian yang telah dikemukakan di atas, dapat disimpulkan bahwa implementasi atau penerapan pendekatan Realistic Mathematic Education dengan strategi Team Accelerated Instruction dapat meningkatkan komunikasi dan hasil belajar matematika siswa kelas XI-AP SMK Bina Mandiri Indonesia Surakarta. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a LB1603 Secondary Education. Middle Schools 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n https://eprints.ums.ac.id/25191/ 
787 0 |n A410090095 
856 \ \ |u https://eprints.ums.ac.id/25191/  |z Connect to this object online