Studi Empiris Faktor Yang Mempengaruhi Kinerja IndustriJasa Konstruksi Di Kota Surakarta

Dunia bisnis jasa konstruksi saat ini ditandai dengan meningkatnya kompetisi dari jumlah perusahaan yang semakin pesat. Manajemen harus berhati-hati dengan kondisi ini dan mempersiapkan semua aspek yang terkait dalam rangka untuk meningkatkan kinerja perusahaan. Tujuan dari penelitian ini adalah unt...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Authors: Nugroho Praptomo, Agung (Author), , Dr.Agung Riyardi M.si (Author), , Syamsudin, Dr., M.M (Author)
Format: Book
Published: 2013.
Subjects:
Online Access:Connect to this object online
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoums_25508
042 |a dc 
100 1 0 |a Nugroho Praptomo, Agung  |e author 
700 1 0 |a , Dr.Agung Riyardi M.si.,  |e author 
700 1 0 |a , Syamsudin, Dr., M.M  |e author 
245 0 0 |a Studi Empiris Faktor Yang Mempengaruhi Kinerja IndustriJasa Konstruksi Di Kota Surakarta 
260 |c 2013. 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/25508/1/03._HALAMAN_DEPAN.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/25508/3/04._BAB_I.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/25508/5/05._BAB_II.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/25508/7/06._BAB_III.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/25508/8/07._BAB_IV.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/25508/9/08._BAB_V.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/25508/12/09._DAFTAR_PUSTAKA.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/25508/14/10._LAMPIRAN.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/25508/16/02._NASKAH_PUBLIKASI.pdf 
520 |a Dunia bisnis jasa konstruksi saat ini ditandai dengan meningkatnya kompetisi dari jumlah perusahaan yang semakin pesat. Manajemen harus berhati-hati dengan kondisi ini dan mempersiapkan semua aspek yang terkait dalam rangka untuk meningkatkan kinerja perusahaan. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis pengaruh diferensiasi dan inovasi sebagai strategi keunggulan bersaing yang berkelanjutan terhadap kinerja perusahaan jasa konstruksi. Analisis statistik dilakukan dengan menggunakan metode SEM. Data diambil dari wawancara 105 direktur perusahaan jasa konstruksi di kota Surakarta. Hasilnya ditemukan bahwa diferensiasi dan inovasi memiliki pengaruh positif terhadap strategi keunggulan bersaing yang berkelanjutan yang pada akhirnya meningkatkan kinerja perusahaan. Hasil kuisioner yang ditujukan kepada para direktur menunjukkan bahwa tingkat pendidikan terbanyak adalah S1 (37,1%), latar belakang pendidikan terbanyak dari multi disiplin ilmu (38,1%), usia bekerja yang paling banyak kurang dari 40 tahun (67,6%), lama bekerja paling banyak antara 3 sampai 4 tahun (74,3%). Data kemudian diolah menunjukkan ketiga variabel tersebut menunjukkan taraf signifikan 5% N = 105, dengan ttabel (5%) = 0,195 sehingga dapat dilihat dan diketahui bahwa diferensiasi, inovasi dan strategi keunggulan bersaing berkelanjutan valid, sebab korelasi pearson di atas 0,195. Dari hasil analisis SEM diperoleh bahwa model ini dapat diterima. Tingkat signifikansi sebesar > 0.90 menunjukkan bahwa hipotesa nol yang artinya menyatakan bahwa tidak terdapat perbedaan antara matriks kovarians sampel dan matriks kovarians populasi sehingga estimasi tidak dapat ditolak. Akhirnya hasil penelitian ini disampaikan bahwa diferensiasi dan inovasi merupakan faktor yang sangat penting dalam persaingan usaha jasa konstruksi. Bahkan merupakan strategi pemasaran yang harus dilakukan setiap pemangku kepentingan agar selalu dapat berkembang dalam dunia bisnis. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a BF Religion and Philosophy 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n https://eprints.ums.ac.id/25508/ 
787 0 |n P100 100 024 
856 \ \ |u https://eprints.ums.ac.id/25508/  |z Connect to this object online