Analisis Pengaruh Free Cash Flow, Kepemilikan Manajerial, Rasio Aktiva Tetap, Kepemilikan Institusional, Kebijakan Dividen Dan Profitabilitas Terhadap Kebijakan Hutang
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh free cash flow, kepemilikan manajerial, rasio aktiva tetap, kepemilikan institusional, kebijakan dividen dan profitabilitas terhadap kebijakan hutang. Dalam penelitian ini metode pengambilan sampel yang digunakan adalah purposive sampling untuk me...
Saved in:
Main Authors: | , |
---|---|
Format: | Book |
Published: |
2013.
|
Subjects: | |
Online Access: | Connect to this object online |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
Summary: | Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh free cash flow, kepemilikan manajerial, rasio aktiva tetap, kepemilikan institusional, kebijakan dividen dan profitabilitas terhadap kebijakan hutang. Dalam penelitian ini metode pengambilan sampel yang digunakan adalah purposive sampling untuk mendapatkan sampel yang representatif sesuai dengan kriteria yang telah ditentukan. Jumlah sampel yang didapat adalah 51 perusahaan dengan data sampel berupa data laporan keuangan selama tahun 2009-2011 yang terdiri dari free cash flow, struktur kepemilikan manajerial, rasio aktiva tetap, struktur kepemilikan institusional, kebijakan dividen, profitabilitas dan kebijakan hutang. Penelitian ini menggunakan data sekunder berupa laporan keuangan dan laporan tahunan yang didapatkan dari Annual Report tahun 2009-2011. Teknik analisis data menggunakan analisis regresi linier berganda melalui uji t. Sebelum diuji dengan regresi linier berganda terlebih dahulu dilakukan uji asumsi klasik, uji F, dan uji koefisiensi determinasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa secara bersama-sama variabel independen free cash flow, kepemilikan manajerial, rasio aktiva tetap, kepemilikan institusional, kebijakan dividen dan profitabilitas mempengaruhi variabel dependen kebijakan hutang. Sedangkan secara individu, hanya variabel kepemilikan institusional dan profitabilitas yang berpengaruh secara signifikan terhadap kebijakan hutang. Dan untuk variabel independen free cash flow, kepemilikan manajerial, rasio aktiva tetap dan kebijakan dividen tidak berpengaruh signifikan terhadap kebijakan hutang. |
---|---|
Item Description: | https://eprints.ums.ac.id/25763/12/02_ARTIKEL_PUBLIKASI_ILMIAH.pdf https://eprints.ums.ac.id/25763/1/03_HALAMAN_DEPAN.pdf https://eprints.ums.ac.id/25763/3/04_BAB_I.pdf https://eprints.ums.ac.id/25763/4/05_BAB_II.pdf https://eprints.ums.ac.id/25763/5/06_BAB_III.pdf https://eprints.ums.ac.id/25763/6/07_BAB_IV.pdf https://eprints.ums.ac.id/25763/7/08_BAB_V.pdf https://eprints.ums.ac.id/25763/8/09_DAFTAR_PUSTAKA.pdf https://eprints.ums.ac.id/25763/10/10_LAMPIRAN.pdf |