Peran Departemen Taklim Dalam Meningkatkan Pendidikan Islam Di Asrama Madrasah Aliyah Program Keagamaan Surakarta Tahun Pelajaran 2012/2013
Pendidikan Islam telah menyebar luas di sekitar kita, baik dalam bentuk lembaga pendidikan formal, non formal maupun informal. Terbentuknya lembaga-lembaga pendidikan Islam tersebut merupakan salah satu upaya dalam memeratakan pendidikan Islam. Begitu pula yang dilakukan oleh MAN 1 Surakarta, dalam...
Saved in:
Main Authors: | , , |
---|---|
Format: | Book |
Published: |
2013.
|
Subjects: | |
Online Access: | Connect to this object online |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
MARC
LEADER | 00000 am a22000003u 4500 | ||
---|---|---|---|
001 | repoums_25827 | ||
042 | |a dc | ||
100 | 1 | 0 | |a Jarwati, Jarwati |e author |
700 | 1 | 0 | |a , Dra. Chusniatun, M.Ag. |e author |
700 | 1 | 0 | |a , Drs. Saifuddin Zuhri, M.Ag. |e author |
245 | 0 | 0 | |a Peran Departemen Taklim Dalam Meningkatkan Pendidikan Islam Di Asrama Madrasah Aliyah Program Keagamaan Surakarta Tahun Pelajaran 2012/2013 |
260 | |c 2013. | ||
500 | |a https://eprints.ums.ac.id/25827/1/HALAMAN_DEPAN.pdf | ||
500 | |a https://eprints.ums.ac.id/25827/3/BAB_I.pdf | ||
500 | |a https://eprints.ums.ac.id/25827/4/BAB_II.pdf | ||
500 | |a https://eprints.ums.ac.id/25827/6/BAB_III.pdf | ||
500 | |a https://eprints.ums.ac.id/25827/8/BAB_IV.pdf | ||
500 | |a https://eprints.ums.ac.id/25827/10/BAB_V.pdf | ||
500 | |a https://eprints.ums.ac.id/25827/12/DAFTAR_PUSTAKA.pdf | ||
500 | |a https://eprints.ums.ac.id/25827/14/LAMPIRAN.pdf | ||
500 | |a https://eprints.ums.ac.id/25827/16/NASKAH_PUBLIKASI.pdf | ||
520 | |a Pendidikan Islam telah menyebar luas di sekitar kita, baik dalam bentuk lembaga pendidikan formal, non formal maupun informal. Terbentuknya lembaga-lembaga pendidikan Islam tersebut merupakan salah satu upaya dalam memeratakan pendidikan Islam. Begitu pula yang dilakukan oleh MAN 1 Surakarta, dalam rangka meningkatkan pendidikan Islam, maka dibentuklah satu program yang khusus dalam program agama, yaitu disebut dengan MA program keagamaan. MA program keagamaan merupakan program unggulan di MAN 1 Surakarta, sebab banyaknya prestasi yang diperoleh santri dan santriwati MA program keagamaan. Hal demikian tidak lepas dari didikan dan bimbingan dari Asatidzah yang dibantu oleh pengurus OPPK di asrama terutama Departemen Taklim. Permasalahan dalam penelitian ini adalah: (1) Bagaimanakah peran Departemen Taklim dalam meningkatkan pendidikan Islam di asrama MA program keagamaan Surakarta?, (2) Apa saja yang menjadi faktor pendukung dan faktor penghambat Departemen taklim dalam meningkatkan pendidikan Islam di asrama?. Penelitian ini bertujuan untuk: a) Mengetahui dan mendeskripsikan peran Departemen Taklim dalam meningkatkan pendidikan Islam di asrama, b)mendeskripsikan faktor penunjang dan faktor penghambat Departemen Taklim dalam meningkatkan pendidikan Islam di asrama. Adapun manfaat dari penelitian ini adalah memberi sumbangan untuk menambah khazanah ilmu dalam bidang pendidikan Islam (manfaat teoritis), memberi motivasi kepada pembina asrama dan anggota Departemen Taklim dalam meningkatkan pendidikan Islam di asrama(manfaat praktis). Penelitian ini merupakan penelitian lapangan melalui pendekatan kualitatif. Metode pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah wawancara, observasi, dan dokumentasi. Langkah-langkah dalam menganalisis data dalam penelitian ini, yaitu: a) pengumpulan data dan reduksi data, b)penyajian data, dan c) penarikan kesimpulan. Setelah melakukan analisis data, maka diperoleh kesimpulan sebagai berikut: 1) Departemen Taklim berperan positif di asrama, Departemen Taklim sebagai pembantu kepala madrasah dan pembina asrama dalam menangani hal-hal yang berhubungan dengan pendidikan dan pengajaran di asrama. Departemen Taklim juga sebagai penyelenggara dan pelaksana kegiatan yang berhubungan dengan pendidikan dan pengajaran di asrama. 2) faktor penunjangnya meliputi: konsultasi dengan pembina asrama, kerjasama antar Departemen, kondisi fisik dan psikis santriwati memadai, kondisi alam dan lingkungan strategis dan tersedianya sarana yang baik. Sedangkan faktor penghambatnya meliputi: semangat yang kurang dari santriwati sehingga menjadi momok bagi yang lain, belum memiliki masjid sendiri di asrama, dan penanganan sarana yang rusak terlalu lama. | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
690 | |a L Education (General) | ||
655 | 7 | |a Thesis |2 local | |
655 | 7 | |a NonPeerReviewed |2 local | |
787 | 0 | |n https://eprints.ums.ac.id/25827/ | |
787 | 0 | |n G000090048 | |
856 | \ | \ | |u https://eprints.ums.ac.id/25827/ |z Connect to this object online |