Pemberitaan Mengenai Sikap Sby Terkait Kasus Simulasi SIM Studi Framing Pada Situs Berita Okezone.com dan Vivanews.com

Sikap SBY terkait kasus simulasi SIM yang melibatkan KPK-Polri menjadi bahan pemberitaan bagi awak media. Okezone.com dan vivanews.com memberitakan dengan sudut pandang dan kepentingan mereka. Pemberitaan yang dipublikasikan oleh media selalu melalui proses penyleksian materi berita. Kedua portal be...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Authors: Mahadma, Zena (Author), , Drs. Joko Sutarso, S.E, M.Si (Author), , Ika Damayanti, M.I.Kom (Author)
Format: Book
Published: 2013.
Subjects:
Online Access:Connect to this object online
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoums_25984
042 |a dc 
100 1 0 |a Mahadma, Zena  |e author 
700 1 0 |a , Drs. Joko Sutarso, S.E, M.Si  |e author 
700 1 0 |a , Ika Damayanti, M.I.Kom  |e author 
245 0 0 |a Pemberitaan Mengenai Sikap Sby Terkait Kasus Simulasi SIM Studi Framing Pada Situs Berita Okezone.com dan Vivanews.com 
260 |c 2013. 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/25984/9/NASKAH_PUBLIKASI.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/25984/1/HALAMAN_DEPAN.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/25984/3/BAB_I.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/25984/4/BAB_II.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/25984/6/BAB_III.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/25984/7/BAB_IV.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/25984/8/DAFTAR_PUSTAKA.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/25984/12/LAMPIRAN.pdf 
520 |a Sikap SBY terkait kasus simulasi SIM yang melibatkan KPK-Polri menjadi bahan pemberitaan bagi awak media. Okezone.com dan vivanews.com memberitakan dengan sudut pandang dan kepentingan mereka. Pemberitaan yang dipublikasikan oleh media selalu melalui proses penyleksian materi berita. Kedua portal berita ini mempunyai latar belakang kepemilikan yang berbeda. Vivanews.com yang tergabung dalam VIVA Group dimiliki oleh Aburizal bakrie Ketua Umun partai Golkar yang berkoalisi dengan partai yang menaungi SBY. Sedangkan okezone.com merupakan bagian dari MNC Group yang dimiliki oleh Hary Tanoesoedibjo. Pada saat kasus ini mencuat, Hary Tanoesoedibjo merupakan bagian dari partai Nasdem yang dibentuk oleh Surya Paloh. Dengan latar belakang itulah peneliti ingin mengetahui bagaimana pembingkaian okezone.com dan vivanews.com mengenai pemberitaan SBY terkait simulasi SIM. Penelitian ini menggunakan metode analisa framing. Metode analisa framing yang digunakan adalah model analisis framing Robert N Entman. Model ini melihat sebuah berita dari dua dimensi yaitu seleksi isu dan penekanan aspek-aspek tertentu. Kemuadian dianalisis dengan menggunakan empat perangkat framing model Robert N Entman. Data diambil dari postingan okezone.com dan vivanews.com mengenai sikap SBY terkait kasus simulasi SIM. Data diambil dari tanggal 06 Oktober 2012 s/d 10 Oktober 2012. Dari hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa framing dari okezone.com dan vivanews.com tidak sama. Mereka mempunyai pembingkaian yang bertolak belakang. Okezone.com mengkontruksikan bahwa sikap inkonsisiten dari SBY hanyalah intrik dari sebuah poltik pencintraan. Sehingga laporan yang ditulis okezone.com cenderung menyudutkan SBY. Mengenai sikap SBY yang merupakan pencitraan, laporan oekzone.com didukung oleh beberapa ahli politik. Sedangkan vivanews.com mempunyai pembingkaian bahwa SBY menunjukkan kesigapannya sebagai presiden dalam menangani konflik KPK-Polri. Selain itu pidato SBY juga sangat tegas. Sehingga vivanews.com memberikan laporan yang cenderung mendukung SBY. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a HE Communications 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n https://eprints.ums.ac.id/25984/ 
787 0 |n L100090006 
856 \ \ |u https://eprints.ums.ac.id/25984/  |z Connect to this object online