Hubungan Antara Lamanya Kemoterapi DenganBody Image Pasien Leukemia Limfosit Akut PadaAnak Pra Sekolah Di Rsud Dr. Moewardi DiSurakarta

Kemoterapi mempunyai efek samping diantaranya nafsu makan menurun, mual muntah, penurunan berat badan, dan rambut rontok. Salah satu diantaranya menimbulkan gangguan body image. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara lamanya kemoterapi dengan body image pasien leukemia limfosit ak...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Lestari, Sri (Author)
Format: Book
Published: 2013.
Subjects:
Online Access:Connect to this object online
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoums_26013
042 |a dc 
100 1 0 |a Lestari, Sri  |e author 
245 0 0 |a Hubungan Antara Lamanya Kemoterapi DenganBody Image Pasien Leukemia Limfosit Akut PadaAnak Pra Sekolah Di Rsud Dr. Moewardi DiSurakarta 
260 |c 2013. 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/26013/12/NASKAH_PUBLIKASI.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/26013/1/HALAMAN_DEPAN.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/26013/2/BAB_I.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/26013/3/BAB_II.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/26013/4/BAB_III.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/26013/5/BAB_IV.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/26013/7/BAB_V.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/26013/8/BAB_VI.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/26013/10/DAFTAR_PUSTAKA.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/26013/11/LAMPIRAN.pdf 
520 |a Kemoterapi mempunyai efek samping diantaranya nafsu makan menurun, mual muntah, penurunan berat badan, dan rambut rontok. Salah satu diantaranya menimbulkan gangguan body image. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara lamanya kemoterapi dengan body image pasien leukemia limfosit akut pada anak pra sekolah di RSUD dr. Moewardi di Surakarta. Jenis penelitian adalah penelitian kuantitatif, metode penelitian deskriptif korelasi, dan rancangan penelitian cross sectional. Sampel penelitian sebanyak 15 anak dengan teknik pengambilan sampel menggunakan total sampling. Kriteria sampel yaitu anak leukemia limfosit akut usia 3-6 tahun yang menjalani perawatan di RSUD Dr. Moewardi Surakarta. Instrument penelitian variabel lamanya kemoterapi menggunakan metode wawancara dengan keluarga dan data di Rekam Medik seberapa lama anak mendapatkan kemoterapi, sementara body image menggunakan kuesioner dengan instrument penelitian menggunakan Multidimensional Body Self Relation Questionnaire. Pengujian hipotesis menggunakan uji Spearman Rho. Hasil menunjukkan nilai koefisien korelasi (τ) sebesar 0,005 dengan nilai signifikansi (p-value) -0,680. Simpulan : (1) Mayoritas anak leukemia limfosit akut usia pra sekolah mendapatkan kemoterapi kategori lama 47%, sedang 33%, dan baru 20% (2) Mayoritas anak leukemia limfosit akut usia pra sekolah mengalami body imge baik yaitu sebesar 60%, sedangkan yang memiliki body image baik 40%. (3) Terdapat hubungan signifikan antara lamanya kemoterapi dengan body image pasien leukemia limfosit akut pada anak pra sekolah di RSUD dr. Moewardi di Surakarta. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a RT Nursing 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n https://eprints.ums.ac.id/26013/ 
787 0 |n J210110216 
856 \ \ |u https://eprints.ums.ac.id/26013/  |z Connect to this object online