Pengaruh Pendidikan Kesehatan Tentang Menarche Terhadap Tingkat Kecemasan Siswi Dalam Menghadapi Menarche Di SD N Blimbing 01 Gatak Sukoharjo

Kurangnya pengetahuan tentang menstruasi pada remaja putri dapat berdampak terhadap kesiapan dalam menghadapi menarche, sehingga menimbulkan kecemasan. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh pendidikan kesehatan tentang menarche terhadap penurunan tingkat kecemasan siswi dalam mengha...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Authors: Wulansari, Pina Dewi (Author), , Bd. Sulastri, S.Kp., M.Kes (Author), , Irdawati, S.Kep., Ns.,M.Si., Med (Author)
Format: Book
Published: 2013.
Subjects:
Online Access:Connect to this object online
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:Kurangnya pengetahuan tentang menstruasi pada remaja putri dapat berdampak terhadap kesiapan dalam menghadapi menarche, sehingga menimbulkan kecemasan. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh pendidikan kesehatan tentang menarche terhadap penurunan tingkat kecemasan siswi dalam menghadapi menarche di Sekolah Dasar Negeri Blimbing 01 Gatak Sukoharjo. Penelitian ini adalah penelitian quasi eksperimen dengan desain pre test post test desaign. Sampel penelitian adalah 54 siswa SDN Blimbing 1 sebagai kelompok eksperimen dan 35 siswa SDN Blimbing 2 sebagai kelompok kontrol. Teknik pengolahan data menggunakan teknik t-test. Berdasarkan hasil penelitian dan pembahasan, maka kesimpulan dari penelitian ini adalah: (1) tingkat kecemasan siswi sebelum pemberian pendidikan kesehatan (pre test) adalah cemas sedang, (2) tingkat Kecemasan siswi kelompok perlakuan sesudah pemberian pendidikan kesehatan (post test) adalah cemas ringan dan kelompok kontrol adalah cemas berat, dan (3) terdapat pengaruh pendidikan kesehatan terhadap tingkat kecemasan siswi kelas\ IV, V dan VI SDN Blimbing Kecamatan Gatak Sukoharjo.
Item Description:https://eprints.ums.ac.id/26178/1/HALAMAN_DEPAN.pdf
https://eprints.ums.ac.id/26178/2/BAB_I.pdf
https://eprints.ums.ac.id/26178/3/BAB_II.pdf
https://eprints.ums.ac.id/26178/4/BAB_III.pdf
https://eprints.ums.ac.id/26178/5/BAB_IV.pdf
https://eprints.ums.ac.id/26178/6/BAB_V.pdf
https://eprints.ums.ac.id/26178/7/BAB_VI.pdf
https://eprints.ums.ac.id/26178/9/DAFTAR_PUSTAKA.pdf
https://eprints.ums.ac.id/26178/12/LAMPIRAN.pdf
https://eprints.ums.ac.id/26178/13/NASKAH_PUBLIKASI.pdf