Desain Generator Axial Kecepatan Rendah Dengan Menggunakan Magnet Permanen

Penelitian ini membuat generator axial kecepatan rendah dengan menggunakan magnet permanen yang merupakan penelitian lanjutan tentang pemanfaatan magnet permanen untuk generator. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui karakteristik output tegangan dan arus dari generator tersebut yang da...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Authors: Aji, Dhanar Yuwono (Author), , Hasyim Asy'ari, S.T., M.T (Author), , Aris Budiman, S.T., M.T (Author)
Format: Book
Published: 2013.
Subjects:
Online Access:Connect to this object online
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoums_26205
042 |a dc 
100 1 0 |a Aji, Dhanar Yuwono  |e author 
700 1 0 |a , Hasyim Asy'ari, S.T., M.T.  |e author 
700 1 0 |a , Aris Budiman, S.T., M.T.  |e author 
245 0 0 |a Desain Generator Axial Kecepatan Rendah Dengan Menggunakan Magnet Permanen 
260 |c 2013. 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/26205/1/HALAMAN_DEPAN_SKRIPSI.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/26205/2/BAB_I.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/26205/3/BAB_II.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/26205/4/BAB_III.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/26205/5/BAB_IV.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/26205/6/BAB_V.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/26205/7/DAFTAR_PUSTAKA.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/26205/10/NASKAH_PUBLIKASI.pdf 
520 |a Penelitian ini membuat generator axial kecepatan rendah dengan menggunakan magnet permanen yang merupakan penelitian lanjutan tentang pemanfaatan magnet permanen untuk generator. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui karakteristik output tegangan dan arus dari generator tersebut yang dapat diaplikasikan pada pembangkit listrik terbarukan. Generator axial kecepatan rendah dengan menggunakan magnet permanen ini, pada bagian rotornya menggunakan magnet permanen sebanyak 8 buah dengan ukuran 10 cm x 10 cm x 1 cm. Pada stator menggunakan baut baja sebanyak 12 buah dengan jumlah lilitan 800 tiap pole-nya dan menggunakan diameter kawat email 1 mm. Pengujian dilakukan dengan penggerak mula putaran ban belakang sepeda motor yang dihimpitkan pada rotor. Rotor yang berputar akan menimbulkan ggl induksi pada kumparan stator. Hasil dari pengukuran tegangan dan arus pada generator magnet permanen ini, pada jarak rotor-stator 1 cm dengan kecepatan putar rotor 750, 1000, dan 1200 RPM menghasilkan tegangan output DC dari 24 V, 32 V, 34 V pada kondisi tanpa beban dan 8 V, 10 V, 12 V pada kondisi dibebani 3 buah kipas 12 Volt DC. Sedangkan arus akibat pembebanan adalah 0.12 A, 0.13 A, 0.14 A Adapun tegangan output AC tertinggi yang dihasilkan generator adalah 60 V. Untuk treatment yang sama tetapi pada jarak stator-rotor yang lebih dekat, yaitu 0.5 cm, output tegangan AC tertinggi yang dihasilkan adalah 78 V, serta 72 V dan 12 V DC pada kondisi tanpa beban dan berbeban 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a T Technology (General) 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n https://eprints.ums.ac.id/26205/ 
787 0 |n D400090001 
856 \ \ |u https://eprints.ums.ac.id/26205/  |z Connect to this object online