Peningkatan Kemampuan Kreativitas Mencipta Bentuk Benda Melalui Metode Bermain Dengan Bahan Alam Tanah Liat Pada Anak Kelompok B TK Pertiwi Lumbungkerep I Wonosari Tahun Ajaran 2013/2014
Penelitian dilaksanakan karena kemampuan kreativitas mencipta bentuk benda pada anak kelompok B TK Pertiwi Lumbungkerep I masih rendah. Observasi yang dilakukan menunjukkan bahwa faktor rendahnya kemampuan ini karena pembelajaran berpusat pada guru, anak kurang aktif mengikuti kegiatan belajar. Pene...
Saved in:
Main Author: | |
---|---|
Format: | Book |
Published: |
2013.
|
Subjects: | |
Online Access: | Connect to this object online |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
Summary: | Penelitian dilaksanakan karena kemampuan kreativitas mencipta bentuk benda pada anak kelompok B TK Pertiwi Lumbungkerep I masih rendah. Observasi yang dilakukan menunjukkan bahwa faktor rendahnya kemampuan ini karena pembelajaran berpusat pada guru, anak kurang aktif mengikuti kegiatan belajar. Penelitian ini merupakan Penelitian Tindakan Kelas yang bertujuan untuk meningkatkan kemampuan kreativitas mencipta bentuk benda yaitu melalui metode bermain dengan bahan alam tanah liat pada anak kelompok B TK Pertiwi Lumbungkerep I Wonosari Klaten. Penelitian ini bersifat kolaboratif antara peneliti dan guru kelas. Data yang dikumpulkan menggunakan metode observasi dan dokumentasi. Data dianalisis, dengan menerapkan 2 siklus, dimana siklus I dilaksanakan tiga kali pertemuan dan siklus II dilaksanakan dua kali pertemuan. Hasil penelitian ini menunjukkan adanya peningkatan kemampuan kreativitas mencipta bentuk benda pada anak kelompok B TK Pertiwi Lumbungkerep I Wonosari Klaten melalui metode bermain dengan bahan alam tanah liat, sebelum tindakan sampai dengan siklus II, kondisi sebelum tindakan 33%, pasca siklus I menjadi 60% dan pasca siklus II menjadi 80%. Kesimpulan penelitian ini adalah melalui penerapan metode bermain dengan bahan alam tanah liat dapat meningkatkan kemampuan kreativitas mencipta bentuk benda pada anak kelompok B TK Pertiwi Lumbungkerep I, Wonosari Klaten. |
---|---|
Item Description: | https://eprints.ums.ac.id/26706/1/HALAMAN_DEPAN.pdf https://eprints.ums.ac.id/26706/2/BAB_I.pdf https://eprints.ums.ac.id/26706/3/BAB_II.pdf https://eprints.ums.ac.id/26706/4/BAB_III.pdf https://eprints.ums.ac.id/26706/5/BAB_IV.pdf https://eprints.ums.ac.id/26706/6/BAB_V.pdf https://eprints.ums.ac.id/26706/7/DAFTAR_PUSTAKA.pdf https://eprints.ums.ac.id/26706/8/LAMPIRAN.pdf https://eprints.ums.ac.id/26706/9/NASKAH_PUBLIKASI.pdf |