Analisis Pengaruh Rasio Keuangan Terhadap Perubahan Laba Pada Perusahaan Real Estate And Property Dan Transportation Services Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh rasio keuangan terhadap perubahan laba pada Perusahaan Real Estate and Property dan Transportation Services yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Populasi dalam penelitian ini adalah laporan keuangan perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa E...
Saved in:
Main Authors: | , |
---|---|
Format: | Book |
Published: |
2013.
|
Subjects: | |
Online Access: | Connect to this object online |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
MARC
LEADER | 00000 am a22000003u 4500 | ||
---|---|---|---|
001 | repoums_26861 | ||
042 | |a dc | ||
100 | 1 | 0 | |a Astuti, Ika Mardina Juli |e author |
700 | 1 | 0 | |a , Muzakar Isa, SE., M.Si., |e author |
245 | 0 | 0 | |a Analisis Pengaruh Rasio Keuangan Terhadap Perubahan Laba Pada Perusahaan Real Estate And Property Dan Transportation Services Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia |
260 | |c 2013. | ||
500 | |a https://eprints.ums.ac.id/26861/9/NASKAH_PUBLIKASI.pdf | ||
500 | |a https://eprints.ums.ac.id/26861/1/HALAMAN_DEPAN.pdf | ||
500 | |a https://eprints.ums.ac.id/26861/2/BAB_I.pdf | ||
500 | |a https://eprints.ums.ac.id/26861/3/BAB_II.pdf | ||
500 | |a https://eprints.ums.ac.id/26861/4/BAB_III.pdf | ||
500 | |a https://eprints.ums.ac.id/26861/5/BAB_IV.pdf | ||
500 | |a https://eprints.ums.ac.id/26861/6/BAB_V.pdf | ||
500 | |a https://eprints.ums.ac.id/26861/7/DAFTAR_PUSTAKA.pdf | ||
500 | |a https://eprints.ums.ac.id/26861/8/LAMPIRAN.pdf | ||
520 | |a Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh rasio keuangan terhadap perubahan laba pada Perusahaan Real Estate and Property dan Transportation Services yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Populasi dalam penelitian ini adalah laporan keuangan perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2008-2011 sebanyak 72 perusahaan. Teknik pengambilan sampling yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode purposive sampling yaitu pengambilan sampel perusahaan selama periode penelitian berdasarkan kriteria tertentu. Sampel dipilih berdasarkan kriteria: (1) Perusahaan yang go publik dan terdaftar di BEI tahun 2008-2011. (2) Telah mengeluarkan laporan keuangan auditan tahun 2008-2011. (2) Tahun buku berakhir pada tanggal 31 Desember. (4) Perusahaan manufaktur di BEI yang menyajikan data-data penelitian yang dibutuhkan secara lengkap selama 2008- 2011. Dalam penelitian ini sampel yang digunakan dan masuk dalam kriteria di atas terdapat 50 perusahaan. Alat analisis data yang digunakan adalah analisis regresi linier berganda, koefisien determinasi ( ), dan uji hipotesis dengan uji t dan uji F. Hasil analisis data penelitian diperoleh hasil sebagai berikut: (1) Tidak ada berpengaruh yang signifikan antara current ratio terhadap perubahan laba. (2) Ada berpengaruh yang signifikan debt to equity terhadap perubahan laba. (3) Tidak ada berpengaruh yang signifikan return to assets terhadap perubahan laba. (4) Tidak ada berpengaruh yang signifikan return to equity terhadap perubahan laba. (5) Secara simultan ada berpengaruh yang signifikan current ratio, debt to equity, return to assets, return to equity terhadap perubahan laba. | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
690 | |a HD Industries. Land use. Labor | ||
655 | 7 | |a Thesis |2 local | |
655 | 7 | |a NonPeerReviewed |2 local | |
787 | 0 | |n https://eprints.ums.ac.id/26861/ | |
787 | 0 | |n B100090188 | |
856 | \ | \ | |u https://eprints.ums.ac.id/26861/ |z Connect to this object online |