Evaluasi Pelaksanaan Key Performance Indicator (KPI) Di Kantor Pelayanan Pajak Pratama Boyolali

Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui efektivitas pelaksanaan Key Performance Indicator (KPI) di KPP Pratama Boyolali dan pelaksanaannya untuk meningkatkan kinerja . Sesuai dengan Surat Edaran Nomor: SE-18/PJ./2006 tentang Key Performance Indicator (KPI). Pengukuran kinerja dilakukan setiap akhi...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Authors: Setyaningrum, Yunisa Eka (Author), , Dra. Mujiyati, M.Si (Author), , Shinta Permata S., SE, MM (Author)
Format: Book
Published: 2013.
Subjects:
Online Access:Connect to this object online
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoums_26968
042 |a dc 
100 1 0 |a Setyaningrum, Yunisa Eka  |e author 
700 1 0 |a , Dra. Mujiyati, M.Si  |e author 
700 1 0 |a , Shinta Permata S., SE, MM  |e author 
245 0 0 |a Evaluasi Pelaksanaan Key Performance Indicator (KPI) Di Kantor Pelayanan Pajak Pratama Boyolali 
260 |c 2013. 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/26968/9/02_NASKAH_PUBLIKASI.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/26968/1/03_HALAMAN_DEPAN.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/26968/2/04_BAB_I.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/26968/3/05_BAB_II.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/26968/4/06_BAB_III.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/26968/5/07_BAB_IV.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/26968/6/08_BAB_V.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/26968/7/09_DAFTAR_PUSTAKA.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/26968/8/10_LAMPIRAN.pdf 
520 |a Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui efektivitas pelaksanaan Key Performance Indicator (KPI) di KPP Pratama Boyolali dan pelaksanaannya untuk meningkatkan kinerja . Sesuai dengan Surat Edaran Nomor: SE-18/PJ./2006 tentang Key Performance Indicator (KPI). Pengukuran kinerja dilakukan setiap akhir semester. Agar KPP memiliki akuntabilitas dalam kinerjanya, maka perlu ditetapkan Indikator Kineja Utama (key performance indicator) untuk mengukur dan meningkatkan kinerja yang sesuai dengan PER/09/M.PAN/5/2007 tentang Pedoman Umum Penetapan Indikator Kinerja Utama di lingkungan Instansi Pemerintahagar tercapai efektivitas dalam kinerja dalam Kantor Pajak. Penelitian ini menggunakan analisis deskriptif komparatif. Hasil yang diperoleh adalah: perkembangan key performace indicator selama kurun waktu 2011-2012 menunjukkan bahwa kinerja pada Kantor Pelayanan Pajak Boyolali mencapai kategori efektif (meningkat). Hal ini ditunjukan dengan indeks pencapaian untuk tahun 2011 sebesar 73,52% dan untuk tahun 2012 sebesar 73,33%. Peningkatan tersebut tidak lepas dari dari upaya yang dilakukan Kantor Pelayanan Pajak Pratama Boyolali. Selain itu, pelaksanaan Key Performance Indicator di Kantor Pelayanan Pajak Pratama Boyolali ternyata mampu untuk meningkatkan kinerja. Hal tersebut ditunjukkan dengan kemampuan Kantor Pelayanan Pajak Pratama Boyolali mempertahankan capaian sasaran strategis dari Key Performance Indicator. Berdasarkan keterangan diatas, penulis dapat menyimpulkan bahwa kinerja Kantor Pelayanan Pajak Pratama Boyolali optimal dan mengalami peningkatan kinerja. Tetapi, juga perlu dilakukan upaya tambahan seperti melakukan pendekatan kepada Wajib pajak yang kurang patuh dalam kewajibannnya membayar dan melaporkan pajak ke Kantor Pelayanan Pajak, sehingga dapat mencapai tingkat kepatuhan Wajib Pajak yang tinggi. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a HF5601 Accounting 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n https://eprints.ums.ac.id/26968/ 
787 0 |n B200090048 
856 \ \ |u https://eprints.ums.ac.id/26968/  |z Connect to this object online