Hubungan Body Image Terhadap Penerimaan Diri Pada Remaja

Manusia adalah makhluk sosial yang berarti tidak dapat hidup tanpa orang lain. Menurut Walgito (2001) dorongan atau motif sosial pada manusia, mendorong manusia mencari orang lain untuk mengadakan hubungan atau interaksi sehingga memungkinkan terjadi interaksi antara manusia satu dengan manusia yang...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Authors: Wardani, Rachajeng Marsya (Author), , Drs. Daliman, S.U (Author)
Format: Book
Published: 2013.
Subjects:
Online Access:Connect to this object online
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:Manusia adalah makhluk sosial yang berarti tidak dapat hidup tanpa orang lain. Menurut Walgito (2001) dorongan atau motif sosial pada manusia, mendorong manusia mencari orang lain untuk mengadakan hubungan atau interaksi sehingga memungkinkan terjadi interaksi antara manusia satu dengan manusia yang lain. Penerimaan diri yang baik ialah kemampuan seseorang untuk hidup dan bergaul secara wajar terhadap lingkungannya, sehingga remaja merasa puas terhadap diri sendiri dan lingkungan. Pada subjek peneletian yang peneliti ambil teori diatas tidak sepenuhnya benar. Pada beberapa siswa dengan kemampuan inteletual yang menonjol, terdapa beberapa siswa yang memiliki body image kurang baik namun dapat memiliki penerimaan diri yang baik. Hal ini sedkit memberikan gambaran bahwa body image tidak sepenuhnya memberikan penerimaan diri yang baik. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif deskriptif dengan menggunaan 100 responden yang merupakan siswa-siswi SMA Negeri 14 Surabaya dengan alat pengumpulan data berupa kuesioner. Hasil dari penelitian menujukkan bahwa terdapat hubungan antara penerimaan diri pada remaja dengan body image yang ditunjukkandari hasil uji t dan uji F yang menunjukkan hasil yang positif dan signifikan.
Item Description:https://eprints.ums.ac.id/27171/1/HALAMAN_DEPAN.pdf
https://eprints.ums.ac.id/27171/3/BAB_I.pdf
https://eprints.ums.ac.id/27171/4/BAB_II.pdf
https://eprints.ums.ac.id/27171/7/BAB_III.pdf
https://eprints.ums.ac.id/27171/12/BAB_IV.pdf
https://eprints.ums.ac.id/27171/16/BAB_V.pdf
https://eprints.ums.ac.id/27171/17/DAFTAR_PUSTAKA.pdf
https://eprints.ums.ac.id/27171/21/LAMPIRAN_.pdf
https://eprints.ums.ac.id/27171/23/NASKAH_PUBLIKASI.pdf