Faktor Kebiasaan dan Sanitasi Lingkungan Hubunganya Dengan Kejadian Demam Thypoid di Wilayah Kerja PUSKESMAS Ngemplak Kabupaten Boyolali

Demam thypoid merupakan penyakit infeksi akut usus halus yang disebabkan oleh bakteri Salmonella thypi. Dari hasil catatan Puskesmas Ngemplak Kabupaten Boyolali sedikitnya terdapat 795 kasus pada tahun 2012. Penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan faktor kebiasaan dan sanitasi lingkungan hubungan...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Authors: Sari, Yuli Wulan (Author), , Badar Kirwono, SKM, M.Kes (Author), , Noor Alis Setiyadi, SKM., MKM (Author)
Format: Book
Published: 2013.
Subjects:
Online Access:Connect to this object online
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:Demam thypoid merupakan penyakit infeksi akut usus halus yang disebabkan oleh bakteri Salmonella thypi. Dari hasil catatan Puskesmas Ngemplak Kabupaten Boyolali sedikitnya terdapat 795 kasus pada tahun 2012. Penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan faktor kebiasaan dan sanitasi lingkungan hubungannya dengan kejadian demam thypoid di wilayah Kerja Puskesmas Ngemplak Kabupaten Boyolali. Jenis penelitian ini observasional dengan desain Case-control. Responden pada penelitian ini berjumlah 39 orang kelompok kasus dan 39 orang kelompok kontrol. Metode pengambilan data dilakukan dengan kuesioner. Uji statistik yang digunakan adalah uji chi- square dengan tingkat kemaknaan 95%. Hasil penelitian menjelaskan bahwa faktor yang berhubungan dengan kejadian demam thypoid yaitu kebiasaan makan dan minum di luar rumah (p=0,039, OR=2,625, Cl=1,039-6,631); kebiasaan cuci tangan pakai sabun sebelum makan dan sesudah BAB (p=0,023, OR=2,857, Cl 95%= 1,140-7,161); sanitasi lingkungan (p=0,025, OR=3,180, CI 95%= 1,127- 8,973); sumber air bersih (p=0,003, OR=8,222, Cl 95%=1,699-39,799). Sedangkan faktor yang tidak berhubungan yaitu kepemilikan jamban (p= 0,214, OR=1,867, Cl 95%=0,693-5,031). Bagi Instalasi kesehatan, untuk memberikan penyuluhan tentang sanitasi makanan, hygiene perorangan, dan sanitasi lingkungan.
Item Description:https://eprints.ums.ac.id/27257/11/02._NASKAH_PUBLIKASI.pdf
https://eprints.ums.ac.id/27257/1/03._HALAMAN_DEPAN.pdf
https://eprints.ums.ac.id/27257/2/04._BAB_I.pdf
https://eprints.ums.ac.id/27257/3/05._BAB_II.pdf
https://eprints.ums.ac.id/27257/4/06._BAB_III.pdf
https://eprints.ums.ac.id/27257/5/07._BAB_IV.pdf
https://eprints.ums.ac.id/27257/6/08._BAB_V.pdf
https://eprints.ums.ac.id/27257/7/09._BAB_VI.pdf
https://eprints.ums.ac.id/27257/8/10._DAFTAR_PUSTAKA.pdf
https://eprints.ums.ac.id/27257/10/11._LAMPIRAN.pdf