Strategi Komunikasi Pemasaran Rosalia Indah Dalam Meningkatkan Kepuasan Pelanggan Po. Rosalia Indah

Strategi komunikasi pemasaran sebagai salah satu upaya dalam kesuksesan suatu bisnis. Apalagi bisnis dalam bidang jasa transportasi, strategi komunikasi pemasaran memiliki peran yang penting. Transportasi darat adalah salah satu alat transpotasi yang banyak diminati oleh masyarakat, karena dianggap...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Authors: Wiyati, Irna (Author), , M. Toharuddin, MA (Author), , Agus Triyono, S.Sos, M.Si (Author)
Format: Book
Published: 2013.
Subjects:
Online Access:Connect to this object online
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:Strategi komunikasi pemasaran sebagai salah satu upaya dalam kesuksesan suatu bisnis. Apalagi bisnis dalam bidang jasa transportasi, strategi komunikasi pemasaran memiliki peran yang penting. Transportasi darat adalah salah satu alat transpotasi yang banyak diminati oleh masyarakat, karena dianggap lebih murah dan efisien. Perusahaan Rosalia Indah merupakan salah satu perusahaan yang menawarkan jasa transportasi. Jasa yang ditawarkan tersebut adalah jasa transpotasi darat dengan menggunakan bus atau sering disebut PO. Rosalia Indah. Untuk mengetahui strategi komunikasi pemasarannya digunakan metode penelitian kualitatif. Dimana untuk mengumpulkan datanya dengan observasi, wawancara, dan dokumentasi. Hasil dari penelitian ini adalah strategi komunikasi pemasaran yang digunakan oleh Rosalia Indah yaitu menggunakan periklanan, penjualan personal, dan promosi penjualan. Selain itu dalam mempromosikan jasanya, perusahaan Rosalia Indah juga membentuk sebuah komunitas yang diberina Rosalia Indah Mania (RIM). RIM ini juga sangat membantu dalam mempromosikan PO. Rosalia Indah. Kesimpulan dari penelitian ini adalah strategi komunikasi pemasaran yang dijalankan Perusahaan Rosalia Indah sudah berjalan dengan lancar. Pelayanan yang terbaik telah diberikan Rosalia Indah kepada pelanggan, mampu meningkatkan jumlah Pelanggan dan kepuasan kepada pelanggan PO. Rosalia Indah hal ini terlihat melalui program-program dan kegiatan event-event Rosalia Indah yang mendapat respon positif dari pelanggan dan beberapa media.
Item Description:https://eprints.ums.ac.id/27345/13/02._Naskah_Publikasi.pdf
https://eprints.ums.ac.id/27345/1/03._Halaman_Depan.pdf
https://eprints.ums.ac.id/27345/2/04._BAB_I.pdf
https://eprints.ums.ac.id/27345/3/05._BAB_II.pdf
https://eprints.ums.ac.id/27345/5/06._BAB_III.pdf
https://eprints.ums.ac.id/27345/7/07._BAB_IV.pdf
https://eprints.ums.ac.id/27345/9/08._Daftar_Pustaka.pdf
https://eprints.ums.ac.id/27345/11/09._Lampiran.pdf