Animasi Pembelajaran Leading Dan Lagging Indicator Pada Commodity Gold Untuk Investor Pemula Menggunakan Adobe Flash

Menjalankan bisnis commodity online menjadi bisnis yang sangat meyakinkan, karena dengan strategi dan analisa yang benar maka seseorang akan mendapatkan penghasilan yang besar, tetapi banyak calon investor masih bingung dengan indikator yang harus digunakan sebagai dasar untuk menjalankan bisnis ini...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Authors: Makruf, Muhammad (Author), , Fatah Yasin Al Irsyadi, S.T., M.T (Author), , Muhammad Kusban, S.T, M.T (Author)
Format: Book
Published: 2013.
Subjects:
Online Access:Connect to this object online
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoums_27348
042 |a dc 
100 1 0 |a Makruf, Muhammad  |e author 
700 1 0 |a , Fatah Yasin Al Irsyadi, S.T., M.T  |e author 
700 1 0 |a , Muhammad Kusban, S.T, M.T.  |e author 
245 0 0 |a Animasi Pembelajaran Leading Dan Lagging Indicator Pada Commodity Gold Untuk Investor Pemula Menggunakan Adobe Flash 
260 |c 2013. 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/27348/9/02_Naskah_Publikasi_Ilmiah.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/27348/1/03_Halaman_Depan.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/27348/2/04_BAB_I.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/27348/3/05_BAB_II.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/27348/4/06_BAB_III.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/27348/5/07_BAB_IV.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/27348/6/08_BAB_V.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/27348/7/09_Daftar_Pustaka.pdf 
520 |a Menjalankan bisnis commodity online menjadi bisnis yang sangat meyakinkan, karena dengan strategi dan analisa yang benar maka seseorang akan mendapatkan penghasilan yang besar, tetapi banyak calon investor masih bingung dengan indikator yang harus digunakan sebagai dasar untuk menjalankan bisnis ini. Setiap indikator mempunyai peran masing-masing dalam menganalisa kondisi pasar, oleh karena itu penting sekali mempelajari dasar-dasar indikator yang akan digunakan. Dengan mempelajarai indikator leading dan lagging, calon investor dapat menganalisa pergerakan harga dan menganalisa kondisi pasar, untuk memperoleh profit yang maksimal. Untuk mengatasi permasalahan mengenai penggunaan indikator inilah tujuan dibuatnya sebuah media pembelajaran indikator menggunakan media animasi. Pembuatan sistem animasi pembelajaran leading dan lagging indikator ini menggunakan metode observasi dan dokumentasi, serta menggunakan Adobe Flash CS 5 untuk pembuatan animasinya. Sistem animasi pembelajaran ini berhasil dibangun dan diuji coba sesuai dengan rancangan yang telah dibuat. Berdasarkan hasil demo yang telah dilakukan kepada calon investor, diperoleh tanggapan positif mengenai sistem animasi pembelajaran leading dan lagging indikator ini. Hal ini membuktikan bahwa sistem ini bermanfaat dan calon investor mudah menerapkannya pada sistem trading mereka. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a QA76 Computer software 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n https://eprints.ums.ac.id/27348/ 
787 0 |n L200090077 
856 \ \ |u https://eprints.ums.ac.id/27348/  |z Connect to this object online