Sistem Informasi Inventori Sparepart Mobil Menggunakan Java Desktop ( Studi Kasus : Kusuma Motor Kartasura )

Pada suatu Toko sparepart yang memiliki banyak stok barang dengan merek mobil yang berbeda menuntut pembaharuan dalam sistem transaksi jual beli. Sistem transaksi jual beli yang sudah ada sekarang masih menggunakan cara pendataan barang masuk dan keluar masih yang tercatat dibuku besar stok barang,...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Authors: Wibowo, Ary Tri (Author), , Hernawan Sulistyanto, S.T., M.T (Author), , Umi Fadlillah, ST. MEng (Author)
Format: Book
Published: 2013.
Subjects:
Online Access:Connect to this object online
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:Pada suatu Toko sparepart yang memiliki banyak stok barang dengan merek mobil yang berbeda menuntut pembaharuan dalam sistem transaksi jual beli. Sistem transaksi jual beli yang sudah ada sekarang masih menggunakan cara pendataan barang masuk dan keluar masih yang tercatat dibuku besar stok barang, transaksi juga masih menggunakan pencatatan dalam buku transaksi dan menggunakan nota, sehingga rentan terjadi kesalahan perhitungan yang kurang akurat dalam mengarsip pada tahap hasil laporan. Selain itu pencarian data stok barang juga memerlukan waktu yang lama. Aplikasi ini dibuat mengunakan Java Netbeans sebagai program aplikasi desktop dan Xampp sebagai web server untuk database. Proses penelitian dan pencarian data dilakukan dengan observasi dan wawancara. Tahap pembuatan aplikasi ini yaitu analisa kelemahan sistem lama, pencarian data, perancangan, pembuatan, pengujian, dan implementasi sistem informasi inventori sparepart mobil dengan Java Netbeans dan Xampp. Hasil akhir aplikasi inventori yang telah dibuat berupa laporan stok barang, laporan tansaksi jual beli baik harian, bulanan, dan tahunan. Berdasarkan penilaian jawaban kuisioner yang sudah dibagikan kepada pengelola sistem, dapat disimpulkan bahwa aplikasi ini mudah digunakan dan dapat membantu dalam pengolahan data transaksi jual beli di Kusuma Motor sehingga dapat dikatakan proses penginputan dan segala penggunaan aplikasi desktop yang telah dibuat ini tergolong mudah.
Item Description:https://eprints.ums.ac.id/27372/26/NASKAH_PUBLIKASI.pdf
https://eprints.ums.ac.id/27372/1/HALAMAN_DEPAN.pdf
https://eprints.ums.ac.id/27372/3/BAB_I.pdf
https://eprints.ums.ac.id/27372/4/BAB_II.pdf
https://eprints.ums.ac.id/27372/10/BAB_III.pdf
https://eprints.ums.ac.id/27372/11/BAB_IV.pdf
https://eprints.ums.ac.id/27372/17/BAB_V.pdf
https://eprints.ums.ac.id/27372/18/DAFTAR_PUSTAKA.pdf
https://eprints.ums.ac.id/27372/19/LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf