Pelatihan Kori Untuk Meningkatkan Kepercayaan Diri Pada Remaja Panti Asuhan

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pelatihan kori terhadap kepercayaan diri pada remaja panti asuhan. Hipotesis yang diajukan Ada pengaruh pelatihan kori terhadap kepercayaan diri pada remaja panti asuhan. Subjek pelatihan adalah remaja Panti Asuhan Yatim Nurul Huda Desa Gowongan, Pu...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Authors: Hastuti, Isnaini Budi (Author), , Dr. Nisa Rachmah N.A., M.Si, Psi (Author), , Siti Nurina Hakim, S.Psi, M.Si, Psi (Author)
Format: Book
Published: 2013-06.
Subjects:
Online Access:Connect to this object online
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoums_27574
042 |a dc 
100 1 0 |a Hastuti, Isnaini Budi  |e author 
700 1 0 |a , Dr. Nisa Rachmah N.A., M.Si, Psi  |e author 
700 1 0 |a , Siti Nurina Hakim, S.Psi, M.Si, Psi  |e author 
245 0 0 |a Pelatihan Kori Untuk Meningkatkan Kepercayaan Diri Pada Remaja Panti Asuhan 
260 |c 2013-06. 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/27574/1/halaman_depan.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/27574/2/bab_1.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/27574/3/bab_2.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/27574/5/bab_3.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/27574/7/bab_4.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/27574/9/bab_5.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/27574/10/daftar_pustaka.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/27574/25/lampiran.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/27574/27/Naskah_publikasi.pdf 
520 |a Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pelatihan kori terhadap kepercayaan diri pada remaja panti asuhan. Hipotesis yang diajukan Ada pengaruh pelatihan kori terhadap kepercayaan diri pada remaja panti asuhan. Subjek pelatihan adalah remaja Panti Asuhan Yatim Nurul Huda Desa Gowongan, Pucangan Kartasura berjumlah 10 orang sebagai kelompok kontrol dan 10 orang kelompok eksperimen. Alat pengumpulan data skala kepercayaan diri, angket evaluasi, wawancara, observasi. Analisis data menggunakan analisis uji t dan Mann U Whitney Tes. Hasil analisis data nilai t = 6,666; p = 0,000 (p < 0,01) menunjukkan ada perbedaan yang sangat signifikan kepercayaan diri sebelum dan sesudah pelatihan kori. Nilai rata-rata skor kepercayaan diri pada pretest = 54,40 dan posttest = 66,90. Skor kepercayaan diri setelah pelatihan mengalami peningkatan yang signifikan dibandingkan sebelum pelatihan. Pada saat pretest semua subjek eksperimen (10 orang) memiliki kepercayaan diri rendah, setelah mengikuti pelatihan (posttest) terjadi peningkatan yang signifikan, yaitu 7 orang memiliki kepercayaan diri tergolong sedang, 2 orang tinggi, dan masih 3 satu orang memiliki kepercayaan diri rendah. Pada saat pengujian ulang (follow up) diketahui ada 6 subjek yang memiliki kepercayaan diri sedang, 3 subjek memiliki kepercayaan diri tinggi, dan 1 subjek memiliki kepercayaan diri rendah. Selanjutnya nilai t = -2,377; p = 0,041 (p < 0,05), artinya ada perbedaan yang signifikan kepercayaan diri antara kelompok kontrol dengan kelompok eksperimen. Nilai rata-rata kelompok kontrol = 58,40 dan kelompok eksperimen = 66,90, skor ini menunjukkan kepercayaan diri pada kelompok eksperimen lebih tinggi dibandingkan kelompok kontrol. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a BF Religion and Philosophy 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n https://eprints.ums.ac.id/27574/ 
787 0 |n T100080091 
856 \ \ |u https://eprints.ums.ac.id/27574/  |z Connect to this object online