Implementasi Pendidikan Tauhid Usia Sekolah Dasar Kelas I SDIT Ar-Risalah Kartasura Tahun Pelajaran 2013/ 2014

Penelitian ini ditujukan untuk mengetahui implementasi pendidikan tauhid usia sekolah dasar kelas 1 di SDIT Ar-Risalah Karasura. Penelitian dilakukan dengan metode pengumpulan data berupa observasi, wawancara, dan dokumentasi, yang dilakukan dengan melakukan pengamatan kegiatan pembelajaran pada mat...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Mutsana, Fatimah Umi (Author)
Format: Book
Published: 2013.
Subjects:
Online Access:Connect to this object online
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoums_27670
042 |a dc 
100 1 0 |a Mutsana, Fatimah Umi  |e author 
245 0 0 |a Implementasi Pendidikan Tauhid Usia Sekolah Dasar Kelas I SDIT Ar-Risalah Kartasura Tahun Pelajaran 2013/ 2014 
260 |c 2013. 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/27670/1/HALAMAN_DEPAN.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/27670/2/BAB_I.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/27670/6/BAB_II.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/27670/9/BAB_III.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/27670/12/BAB_IV.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/27670/14/BAB_V.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/27670/18/DAFTAR_PUSTAKA.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/27670/19/LAMPIRAN.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/27670/24/NASKAH_PUBLIKASI_ILMIAH.pdf 
520 |a Penelitian ini ditujukan untuk mengetahui implementasi pendidikan tauhid usia sekolah dasar kelas 1 di SDIT Ar-Risalah Karasura. Penelitian dilakukan dengan metode pengumpulan data berupa observasi, wawancara, dan dokumentasi, yang dilakukan dengan melakukan pengamatan kegiatan pembelajaran pada mata pelajaran Aqidah Akhlak di empat kelas parallel yaitu kelas 1A, 1B, 1C, dan 1D. Wawancara untuk menghimpun data dilakukan dengan Kepala Sekolah, Wakil Kepala Sekolah Bidang Kurikulum, Guru Aqidah Akhlak dan beberapa Siswa Kelas 1. Data diperoleh melalui dokumentasi administrasi pembelajaran dari Guru Aqidah Akhlak. Metode pengumpulan data dengan menggunkan deskriptif kualitatif sehingga dapat menjelaskan hasil penelitian, bahwa muatan pendidikan tauhid kelas I di SDIT Ar- Risalah Kartasura terangkum dalam mata pelajaran Aqidah Akhlak yang disusun bersandarkan pada aqidah salafusshalih, yang bersumber dari Al Qur'an dan As Sunnah. Penerapan pembelajaran dan evaluasi pendidikan tauhid di kelas I dilakukang dengan berbagai metode. Pembelajaran dilakukan dengan variasi metode gambar visual, dan kisah shiroh (sejarah), meskipun metode ceramah masih mendominasi di kelas 1. Evaluasi pembelajaran dilakukan dengan metode tes dan nontes, dan telah sesuai dengan standar penilaian pada sebuah lembaga pendidikan. Standar penilaian berdasarkan pada ketercapaian dari indikator yang telah dirumuskan, mencakup ranah kognitif, afektif, dan psikomotor 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a LB1501 Elementary Education 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n https://eprints.ums.ac.id/27670/ 
787 0 |n A510100064 
856 \ \ |u https://eprints.ums.ac.id/27670/  |z Connect to this object online