Hubungan Antara Persepsi Karyawan Terhadap Kepemimpinan Dengan Disiplin Kerja Di A.H Tekstil Klaten

Dalam era globalisasi sekarang ini, perusahaan harus peka terhadap perubahan lingkungan yang terjadi. Hal ini memberikan implikasi bahwa organisasi bisnis harus memliki strategi yang dinamis dalam menghadpi cepatnya perubahan kondisi atau lingkungan bisnisnya agar organisasi tersebut dapat bertahan...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Muhaji, Muhaji (Author)
Format: Book
Published: 2004.
Subjects:
Online Access:Connect to this object online
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoums_27861
042 |a dc 
100 1 0 |a Muhaji, Muhaji  |e author 
245 0 0 |a Hubungan Antara Persepsi Karyawan Terhadap Kepemimpinan Dengan Disiplin Kerja Di A.H Tekstil Klaten 
260 |c 2004. 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/27861/1/Hal_depan.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/27861/2/Bab_I.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/27861/3/Bab_II.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/27861/5/Bab_III.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/27861/7/Bab_Iv.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/27861/9/Bab_V.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/27861/11/Dapus.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/27861/12/Lampiran.pdf 
520 |a Dalam era globalisasi sekarang ini, perusahaan harus peka terhadap perubahan lingkungan yang terjadi. Hal ini memberikan implikasi bahwa organisasi bisnis harus memliki strategi yang dinamis dalam menghadpi cepatnya perubahan kondisi atau lingkungan bisnisnya agar organisasi tersebut dapat bertahan dan berkembang. Untuk mencapai pemahaman dalam suatu organisasi perlu ditunjang dengan kepemimpinan yang baik serta meningkatkan disiplin kerja, sehingga akan meningkatkan mutu kerja dalam organisasi. Dalam upaya meningkatkan mutu kerja perusahaan maka akan memperlancar tujuan utama dalam organisasi secara efektif dan efesien. Hipotesa yang diajukan adalah adanya hubungan antara persepsi karyawan terhadap kepemimpinan dengan disiplin kerja. Adapun tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui seberapa besar hubungan antara persepsi karyawan terhadap kepemimpinan dengan disiplin kerja. Analisi yang digunakan adalah korelasi product moment. Perhitungan analisis data dengan product moment diperoleh r xy = 0,970 dengan p < 0,01. artinya ada hubungan positif yang sangat signifikan antara persepsi karyawan terhadap disiplin kerja. Dengan demikian hipotesis yang diajukan dalam penelitian ini terbukti. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a HB Economic Theory 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n https://eprints.ums.ac.id/27861/ 
787 0 |n B100990089 
856 \ \ |u https://eprints.ums.ac.id/27861/  |z Connect to this object online