Hubungan Antara Budaya Organisasi Dengan Stres Kerja Karyawan
Tujuan dari peneltian ini adalah untuk menguji hubungan antara budaya organisasi dengan stres kerja. Hipotesis yang diajukan adalah ada hubungan negatif antara budaya organisasi dengan stres kerja karyawan PT. RSK. Populasi penelitian ini adalah karyawan PT. RSK. Sampel yang digunakan sebanyak 70 re...
Tallennettuna:
Päätekijät: | , |
---|---|
Aineistotyyppi: | Kirja |
Julkaistu: |
2014.
|
Aiheet: | |
Linkit: | Connect to this object online |
Tagit: |
Lisää tagi
Ei tageja, Lisää ensimmäinen tagi!
|
Yhteenveto: | Tujuan dari peneltian ini adalah untuk menguji hubungan antara budaya organisasi dengan stres kerja. Hipotesis yang diajukan adalah ada hubungan negatif antara budaya organisasi dengan stres kerja karyawan PT. RSK. Populasi penelitian ini adalah karyawan PT. RSK. Sampel yang digunakan sebanyak 70 responden. Teknik pengambilan sampel dengan random sampling. Alat ukur yang digunakan yakni: (1) skala budaya organisasi dan (2) skala stres kerja. Analisis data pada penelitian ini dengan menggunakan korelasi product moment. Hasil penelitian menunjukkan ada hubungan negatif yang sangat signifikan antara budaya organisasi dengan stres kerja karyawan. Pelitian ini diharapkan dapat memperkaya pengetahuan dan memberi sumbangan ilmiah dalam penerapan ilmu psikologis di bidang industri dan organisasi, terutama mengenai budaya organisasi dan stres kerja. Peran budaya organisasi dengan stres kerja sebesar 47%. |
---|---|
Huomautukset: | https://eprints.ums.ac.id/28068/17/02._Naskah_Publikasi.pdf https://eprints.ums.ac.id/28068/1/03._Halaman_Depan.pdf https://eprints.ums.ac.id/28068/3/04._BAB_I.pdf https://eprints.ums.ac.id/28068/4/05._BAB_II.pdf https://eprints.ums.ac.id/28068/8/06._BAB_III.pdf https://eprints.ums.ac.id/28068/10/07._BAB_IV.pdf https://eprints.ums.ac.id/28068/11/08._BAB_V.pdf https://eprints.ums.ac.id/28068/13/09._Daftar_pustaka.pdf https://eprints.ums.ac.id/28068/15/10._Lampiran.pdf |