Upaya Meningkatkan Minat Belajar Bahasa Indonesia Melalui Strategi Picture And Picture Pada Siswa Kelas IV SDN Baturejo 03 Tahun Pelajaran 2013/ 2014

Penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas yang bertujuan untuk meningkatka Minat Belajar Bahasa Indonesia melalui strategi Picture and Picture. Penelitian yang digunakan ini adalah PTK.Teknik pengumpulan data dilakukan dengan cara menggunakan observasi, wawancara, tes evaluasi, dan dokumentasi...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Authors: Suntari, Suntari (Author), , Drs. Saring Marsudi, M.Pd (Author)
Format: Book
Published: 2014.
Subjects:
Online Access:Connect to this object online
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoums_28376
042 |a dc 
100 1 0 |a Suntari, Suntari  |e author 
700 1 0 |a , Drs. Saring Marsudi, M.Pd  |e author 
245 0 0 |a Upaya Meningkatkan Minat Belajar Bahasa Indonesia Melalui Strategi Picture And Picture Pada Siswa Kelas IV SDN Baturejo 03 Tahun Pelajaran 2013/ 2014 
260 |c 2014. 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/28376/1/HALAMAN_DEPAN.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/28376/2/BAB_I.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/28376/3/BAB_II.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/28376/4/BAB_III.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/28376/13/BAB_IV.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/28376/14/BAB_V.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/28376/20/DAFTAR_PUSTAKA.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/28376/23/LAMPIRAN.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/28376/25/NASKAH_PUBLIKASI.pdf 
520 |a Penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas yang bertujuan untuk meningkatka Minat Belajar Bahasa Indonesia melalui strategi Picture and Picture. Penelitian yang digunakan ini adalah PTK.Teknik pengumpulan data dilakukan dengan cara menggunakan observasi, wawancara, tes evaluasi, dan dokumentasi. Teknik analisis data yang digunakan adalah analisis data deskriptif kualitatif. Penelitian ini dilakukan terhadap siswa kelas IV dan guru SDN Baturejo 03 pada tanggal 04 Oktober-Desember 2013. Tahapan penelitian terdiri dari 4 tahapan yaitu perencanaan, pelaksanaan, observasi, dan refleksi. Tindakan dilaksanakan selama 2 siklus, siklus pertama dilakukan dua pertemuan dan siklus kedua dilakukan satu kali pertemuan. Subjeknya siswa kelas IV SDN Baturejo 03 yang berjumlah 21 siswa yang terdiri dari 12 siswa putra dan 9 siswa putri dengan objek penelitiannya adalah minat belajar siswaserta strategi Picture and Picture.. Indikator minat belajar bahasa Indonesia adalah sebagai berikut: (1) mempunyai kecenderungan yang tetap untuk memperhatikan dan mengenang sesuatu yang dipelajari secara terus menerus; (2) ada rasa suka dan senang pada sesuatu yang diminati; (3) memperoleh suatu kebanggaan dan kepuasan pada sesuatu yang diminati. Ada rasa kerikatan pada sesuatu aktivitas-aktivitas yang diminati; (4) lebih menyukai suatu hal yang menjadi minatnya daripada yang lainnya. Dimanifestasikan melalui partisipasi pada aktivitas dan kegiatan. Teknik analisis data menggunakan pengumpulan data, reduksi data, sajian data dan kesimpulan. Berdasarkan hasil penelitian dan pembahasan dapat disimpulkan bahwa ada peningkatan minat belajar siswa kelas IV SDN Baturejo 03 setelah mengikuti pembelajaran dengan menggunakan strategi Picture and Picture. Peningkatan tersebut dapat dilihat dari tahap pra siklus, siklus I dan siklus II. Pada tahap pra siklus diketahui minat belajar siswa rendah dengan presentase 35%. Pada siklus I terdapat siswa sedikit meningkat pada tahap sedang dengan nilai presentase minat belajar siswa 50% dan pada siklus II minat belajar siswa sangat baik dengan presentase 85%. Hal ini membuktikan adanya peningkatan minat belajar siswa dengan penerapan strategi picture and picture 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a LB Theory and practice of education 
690 |a LB1501 Elementary Education 
690 |a PL Languages and literatures of Eastern Asia, Africa, Oceania 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n https://eprints.ums.ac.id/28376/ 
787 0 |n A54E111027 
856 \ \ |u https://eprints.ums.ac.id/28376/  |z Connect to this object online