Implementasi Aspek Religius Dan Kerja Keras Dalam Pembelajaran Pendidikan Kewarganegaraan Di Kelas VII SMP Negeri 2 Banyudono Kabupaten Boyolali Tahun Pelajaran 2013/2014

Penelitian in bertujuan untuk mendiskripsikan perencanaan implementasi aspek religius dan kerja keras dalam pembelajaran pendidikan kewarganegaraan , implementasi aspek religus dan kerja keras dalam poses pembelajaran pendidikan kewarganegaraan, dan bentuk penilaian aspek religius dan kerja keras da...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Authors: Basuki, Didik (Author), , Prof. Dr. Bambang Sumardjoko M.Pd (Author)
Format: Book
Published: 2014.
Subjects:
Online Access:Connect to this object online
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoums_28506
042 |a dc 
100 1 0 |a Basuki, Didik  |e author 
700 1 0 |a , Prof. Dr. Bambang Sumardjoko M.Pd.  |e author 
245 0 0 |a Implementasi Aspek Religius Dan Kerja Keras Dalam Pembelajaran Pendidikan Kewarganegaraan Di Kelas VII SMP Negeri 2 Banyudono Kabupaten Boyolali Tahun Pelajaran 2013/2014 
260 |c 2014. 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/28506/1/HALAMAN_DEPAN.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/28506/2/BAB_I.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/28506/3/BAB_II.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/28506/4/BAB_III.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/28506/6/BAB_IV.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/28506/8/BAB_V.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/28506/19/DAFTAR_PUSTAKA.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/28506/21/LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/28506/25/NASKAH_PUBLIKASI.pdf 
520 |a Penelitian in bertujuan untuk mendiskripsikan perencanaan implementasi aspek religius dan kerja keras dalam pembelajaran pendidikan kewarganegaraan , implementasi aspek religus dan kerja keras dalam poses pembelajaran pendidikan kewarganegaraan, dan bentuk penilaian aspek religius dan kerja keras dalam pembelajaran pendidikan kewarganegaraan di kelas VII SMP Negeri 2 Banyudono Kabupaten Boyolali Tahun Pelajaran 2013/2014. Penelitian ini menggunakan sumber data informasi dari kepala sekolah, guru pendidikan kewarganegaraan, siswa kelas VII SMP Negeri 2 Banyudono Kabupaten Boyolali, silabus, RPP, serta nilai tugas dan ulangan. Teknik pengumpulan data menggunakan wawancara, observasi, dan mencatat dokumen atau arsip. Validitas data menggunakan trianggulasi sumber data dan teknik pengumpulan data. Metode penelitian menggunakan teknik interaktif. Analisis interaktif digunakan untuk membandingkan data yang diperoleh melalui wawancara, observasi, dan mengkaji dokumen atau arsip. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa 1) Aspek religius dan kerja keras sudah terimplementasi dalam perencanaan pembelajaran pendidikan kewarganegaraan dengan baik. Pengimplementasian aspek religius dalam perencanaan berada pada langkah-langkah pembelajaran yaitu kegiatan pendahuluan dan inti. Kegiatan pendahuluan melalui berdoa, sedangkan kegiatan ini berada pada elaborasi dalam kegiatan pembentukan kelompok. Pengimplementasian aspek kerja keras dalam perencanaan pembelajaran pendidikan kewarganegaraan berada pada langkah-langkah pembelajaran yaitu kegiatan pendahuluan dan inti. Kegiatan pendahuluan melalui pengecekan kebersihan kelas, sedangkan kegiatan ini berada pada eksporasi, elaborasi, dan konfirmasi. 2) Implementasi aspek religius dan kerja keras dalam proses pembelajaran pendidikan kewarganegaraan sudah sesuai dengan perencanaan pembelajaran yang telah dibuat oleh guru sebelumnya. Implementasi aspek religius siswa kelas VII berada pada kegiatan berdoa sebelum pembelajaran dan pembentukan kelompok. Implementasi aspek kerja keras sudah terimplementasi. Pada kegiatan pendahuluan terimplementasi pada penecekan kebersihan kelas, kegiatan inti pada langkah membaca literatur dan menulis macam-macam HAM (eksplorasi), menulis hasil membaca tentang HAM dan berdiskusi (elaborasi), serta menyimpulkan hasil pengamatan (konfirmasi), kegiatan penutup pada penilaian yang dilakukan secara lisan oleh guru. 3) Implementasi aspek religius dan kerja keras sudah masuk dalam penilaian. Bentuk penilaian aspek religius berada pada soal dan penilaian tambahan. Bentuk soal biasanya bersifat pemahaman dari kehidupan sehari-hari siswa. Aspek kerja keras di implementasikan guru pendidikan kewarganegaraan ke dalam penilaian tambahan pada lembar niali. Nilai tambahan ini akan masuk langsung ke dalam nilai laporan hasil belajar akhir semester. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a LB Theory and practice of education 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n https://eprints.ums.ac.id/28506/ 
787 0 |n A220100085 
856 \ \ |u https://eprints.ums.ac.id/28506/  |z Connect to this object online