Upaya Peningkatan Profesionalisme Guru PendidikanKewarganegaraan Di Lingkungan Sekolah Muhammadiyah (Studi Kasus Pada Guru SMP Di Lingkungan Majelis Dikdasmen Pimpinan Daerah Muhammadiyah Klaten)
Profesionalisme guru harus didukung oleh kompetensi yang standar dan harus dikuasai oleh para guru guru profesional. Menurut Peraturan Pemerintah No 19 Tahun 2005 tentang Standar Nasional Pendidikan, terdapat empat kompetensi yang harus dimiliki oleh seorang guru yaitu kompetensi pedagogik, kepribad...
Saved in:
Main Authors: | , |
---|---|
Format: | Book |
Published: |
2014.
|
Subjects: | |
Online Access: | Connect to this object online |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
MARC
LEADER | 00000 am a22000003u 4500 | ||
---|---|---|---|
001 | repoums_28556 | ||
042 | |a dc | ||
100 | 1 | 0 | |a Fitriana, Laili Rahmawati |e author |
700 | 1 | 0 | |a , Drs. Ahmad Muhibbin, M.Si. |e author |
245 | 0 | 0 | |a Upaya Peningkatan Profesionalisme Guru PendidikanKewarganegaraan Di Lingkungan Sekolah Muhammadiyah (Studi Kasus Pada Guru SMP Di Lingkungan Majelis Dikdasmen Pimpinan Daerah Muhammadiyah Klaten) |
260 | |c 2014. | ||
500 | |a https://eprints.ums.ac.id/28556/11/02._NASKAH_PUBLIKASI.pdf | ||
500 | |a https://eprints.ums.ac.id/28556/1/03._Halaman_Depan.pdf | ||
500 | |a https://eprints.ums.ac.id/28556/2/04._BAB_I.pdf | ||
500 | |a https://eprints.ums.ac.id/28556/3/05._BAB_II.pdf | ||
500 | |a https://eprints.ums.ac.id/28556/4/06._BAB_III.pdf | ||
500 | |a https://eprints.ums.ac.id/28556/5/07._BAB_IV.pdf | ||
500 | |a https://eprints.ums.ac.id/28556/6/08._BAB_V.pdf | ||
500 | |a https://eprints.ums.ac.id/28556/8/09._DAFTAR_PUSTAKA.pdf | ||
500 | |a https://eprints.ums.ac.id/28556/9/10._Lampiran.pdf | ||
520 | |a Profesionalisme guru harus didukung oleh kompetensi yang standar dan harus dikuasai oleh para guru guru profesional. Menurut Peraturan Pemerintah No 19 Tahun 2005 tentang Standar Nasional Pendidikan, terdapat empat kompetensi yang harus dimiliki oleh seorang guru yaitu kompetensi pedagogik, kepribadian, sosial, dan profesional. Adapun realitanya masih terdapat beberapa guru yang belum maksimal dalam menguasai keempat kompetensi tersebut, sehingga guru dalam melaksanakan proses pembelajaran tidak mencapai hasil yang optimal. Dalam rangka mencapai tujuan pendidikan nasional sangat dibutuhkan peran pendidik yang profesional. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan upaya peningkatan profesionalisme guru PKn di lingkungan sekolah Muhammadiyah. Pengumpulan data dilakukan dengan mencatat arsip atau dokumentasi, observasi dan wawancara. Mengenai keabsahan datanya dilakukan dengan cara triangulasi sumber dan metode. Adapun analisis datanya dengan menerapkan model analisis interaktif melalui pengumpulan data, reduksi, penyajian dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian ini dapat disimpulkan bahwa profesionalisme guru PKn di lingkungan sekolah Muhammadiyah sudah cukup baik, hanya saja belum semuanya maksimal, masih ada beberapa kekurangan dari masing-masing guru. Kekurangan antara guru yang satu dengan yang lainnya berbeda-beda. Adapun upaya yang dilakukan oleh Majelis Dikdasmen PDM Klaten, sekolah, maupun guru PKn diantaranya mengadakan pengawasan dan kedisiplinan, penyediaan sarana yang memadai, mengadakan rapat, penataran, seminar, workshop, mengadakan kunjungan guru-guru antar sekolah, dan mengadakan riset atau percobaan. Faktor pendorong dan penghambatnya yaitu faktor internal (latar belakang pendidikan guru, pengalaman mengajar guru, dan keadaan kesehatan guru), dan faktor eksternal (sarana pendidikan, kedisiplinan kerja sekolah, dan pengawasan kepala sekolah). Solusi alternatif yang telah dilaksankan sebenarnya berdasarkan atas kesadaran diri. Seorang guru yang benar-benar sadar akan tugas dan tanggung jawab serta kewajibannya, tentu akan selalu introspeksi diri, dan selalu berusaha ingin maju agar mampu menyelesaikan tugasnya sebagai seorang pendidik, sehingga akan selalu berusaha untuk meningkatkan kualitas profesionalismenya dengan menambah pengetahuan, memperkaya pengalaman, memperbanyak buku bacaan, mengikuti seminar, maupun kepelatihan-kepelatihan yang berhubungan dengan studi PKn. | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
690 | |a LB Theory and practice of education | ||
655 | 7 | |a Thesis |2 local | |
655 | 7 | |a NonPeerReviewed |2 local | |
787 | 0 | |n https://eprints.ums.ac.id/28556/ | |
787 | 0 | |n A220100101 | |
856 | \ | \ | |u https://eprints.ums.ac.id/28556/ |z Connect to this object online |