Analisis Kesiapan Guru Dalam Mengimplementasikan Kurikulum 2013 Pada Pembelajaran Matematika (Studi Kasus Pada SMP Negeri 1 Mojolaban)

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kompetensi pedagogik guru, kesiapan perencanaan dan pelaksanaan pembelajaran terkait implementasi Kurikulum 2013 pada pembelajaran matematika. Informan dalam penelitian ini adalah tiga (3) guru matematika kelas VII di SMP Negeri 1 Mojolaban. Data yang dikump...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Authors: Sholikhah, Ayuk Nur (Author), , Masduki, S.Si, M.Si (Author)
Format: Book
Published: 2014.
Subjects:
Online Access:Connect to this object online
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoums_28715
042 |a dc 
100 1 0 |a Sholikhah, Ayuk Nur  |e author 
700 1 0 |a , Masduki, S.Si, M.Si  |e author 
245 0 0 |a Analisis Kesiapan Guru Dalam Mengimplementasikan Kurikulum 2013 Pada Pembelajaran Matematika (Studi Kasus Pada SMP Negeri 1 Mojolaban) 
260 |c 2014. 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/28715/17/NASKAH_PUBLIKASI.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/28715/1/HALAMAN_DEPAN.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/28715/3/BAB_I.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/28715/7/BAB_II.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/28715/8/BAB_III.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/28715/9/BAB_IV.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/28715/10/BAB_V.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/28715/11/DAFTAR_PUSTAKA.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/28715/13/LAMPIRAN_SKRIPSI.pdf 
520 |a Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kompetensi pedagogik guru, kesiapan perencanaan dan pelaksanaan pembelajaran terkait implementasi Kurikulum 2013 pada pembelajaran matematika. Informan dalam penelitian ini adalah tiga (3) guru matematika kelas VII di SMP Negeri 1 Mojolaban. Data yang dikumpulkan menggunakan metode angket, wawancara, observasi dan dokumentasi. Analisis data kualitatif dilakukan secara interaktif melalui 4 alur yaitu pengumpulan data, reduksi data, display data, menarik kesimpulan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa guru matematika kelas VII di SMP Negeri 1 Mojolaban telah siap dalam mengimplementasikan Kurikulum 2013 pada pembelajaran matematika. Guru matematika kelas VII telah menerapkan 10 indikator kompetensi pedagogik guru menurut Permendiknas Nomor 16 Tahun 2007 dalam pembelajaran. Kesiapan guru matematika dalam perencanaan dan pelaksanaan pembelajaran sudah sesuai tuntutan Kurikulum 2013. Selain itu diperoleh data tentang permasalahan yang muncul dalam implementasi Kurikulum 2013 dalam pembelajaran matematika, yaitu ketidaksesuaian kompetensi inti (KI) dan Kompetensi Dasar (KD) pada buku pedoman guru, ketidakruntutan materi pada buku pegangan siswa serta kurangnya contoh soal yang ada dalam buku pedoman guru. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a LB Theory and practice of education 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n https://eprints.ums.ac.id/28715/ 
787 0 |n A410100164 
856 \ \ |u https://eprints.ums.ac.id/28715/  |z Connect to this object online