Hubungan Antara Manajemen Waktu Pengurus Organisasi Intra Kampus Dengan Indeks Prestasi Mahasiswa Keperawatan Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Surakarta

Indeks prestasi mahasiswa aktivis dipengaruhi oleh faktor internal seperti kemampuan manajemen waktu dan faktor eksternal seperti lingkunga kelompok / organisasi.Banyak mahasiswa berpendapat organisasi menghambat indeks prestasi. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan manajemen waktu...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Authors: Aseta, Pandu (Author), , rina Maliya, A.Kep., M.Si.Med (Author), , Fahrun Nur Rosyid, S.Kep.,Ns., M.Kes (Author)
Format: Book
Published: 2014.
Subjects:
Online Access:Connect to this object online
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoums_28858
042 |a dc 
100 1 0 |a Aseta, Pandu  |e author 
700 1 0 |a , rina Maliya, A.Kep., M.Si.Med.  |e author 
700 1 0 |a , Fahrun Nur Rosyid, S.Kep.,Ns., M.Kes.  |e author 
245 0 0 |a Hubungan Antara Manajemen Waktu Pengurus Organisasi Intra Kampus Dengan Indeks Prestasi Mahasiswa Keperawatan Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Surakarta 
260 |c 2014. 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/28858/1/2.HALAMAN_DEPAN.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/28858/2/3.BAB_I.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/28858/3/4.BAB_II_.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/28858/5/5.BAB_III.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/28858/7/6.BAB_IV.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/28858/13/7.BAB_V.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/28858/15/8.BAB_VI_.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/28858/18/9.DAFTAR_PUSTAKA.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/28858/19/10.LAMPIRAN.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/28858/21/NASKAH_PUBLIKASI_.pdf 
520 |a Indeks prestasi mahasiswa aktivis dipengaruhi oleh faktor internal seperti kemampuan manajemen waktu dan faktor eksternal seperti lingkunga kelompok / organisasi.Banyak mahasiswa berpendapat organisasi menghambat indeks prestasi. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan manajemen waktu pengurus organisasi keperawatan intra kampus terhadap indeks prestasi mahasiswa keperawatan. Tempat pelaksanaan penelitian di Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Surakarta. Subjek penelitian adalah mahasiswa Universitas Muhammadiyah Surakarta program studi pendidikan keperawatan D3 dan S1 yang aktif dalam organisasi Himpunan Mahasiswa Progdi Keperawatan. Penelitian ini merupakan penelitian deskritive corelative. dengan desain cross sectional. Sampel penelitian adalah 30 mahasiswa aktivis Himpunan Mahasiswa Prodi (HMP) Keperawatan di Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Surakarta. Instrumen penelitian adalah kuesioner manajemen waktu. Teknik analisis data menggunakan uji fisher. Hasil penelitian adalah (1) Tingkat kemampuan manajemen waktu pengurus organisasi intra kampus mahasiswa keperawatan Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Surakarta sebagian besar adalah baik. (2) Indeks prestasi mahasiswa pengurus organisasi intra kampus keperawatan Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Surakarta sebagian besar berpredikat baik. (3) Ada hubungan antara manajemen waktu pengurus organisasi intra kampus dengan indeks prestasi mahasiswa keperawatan Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Surakarta. Kesimpulan dari hasil penelitian menunjukkan bahwa ada hubungan antara manajemen waktu pengurus organisasi intra kampus dengan indeks prestasi mahasiswa keperawatan Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Surakarta. Sehingga semakin tinggi manajemen waktu yang dimiliki mahasiswa maka semakin tinggi indeks prestasi yang diperoleh, sebaliknya semakin rendah manajemen waktu yang dimiliki mahasiswa maka semakin rendah pula indeks prestasinya. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a HM Sociology 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n https://eprints.ums.ac.id/28858/ 
787 0 |n J210120009 
856 \ \ |u https://eprints.ums.ac.id/28858/  |z Connect to this object online