Pengaruh Good Corporate Governance Terhadap Kinerja Keuangan Pada Perusahaan Perbankan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia 2010-2012

Corporate governance atau tata kelola perusahaan yang mengarahkan manajemen suatu perusahaan untuk lebih efektif dan efisien dalam pengambilan keputusan penting yang diambil oleh manajemen. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengukur tata kelola perusahaan dan kinerja keuangan dalam sektor perb...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Authors: Sumarsono, Sumarsono (Author), , Sri Murwanti SE., MM (Author)
Format: Book
Published: 2014.
Subjects:
Online Access:Connect to this object online
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:Corporate governance atau tata kelola perusahaan yang mengarahkan manajemen suatu perusahaan untuk lebih efektif dan efisien dalam pengambilan keputusan penting yang diambil oleh manajemen. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengukur tata kelola perusahaan dan kinerja keuangan dalam sektor perbankan yang nantinya akan menentukan pada tata kelola perusahaan. Dalam penelitian ini indikator yang digunakan dalam mekanisme Corporate Governance terdiri dari: faktor internal dan eksternal terhadap terhadap kinerja keuangan yang diukur dengan Return on Assets (ROA). Sampel pada penelitian ini adalah seluruh perusahaan perbankan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) tahun 2010-2012. Metode analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah regresi linear berganda. Dalam penelitian ini menggunakan sampel sebanyak 31 perusahaan perbankan. Dari hasil pengujian hipotesis, maka menunjukan bahwa corporate governanace yang dalam penelitian ini menunjukan bahwa ukuran dewan direksi berpengaruh negatif, sedangkan ukuran dewan komisaris, komisaris independen, kepemilikan institusional dan ukuran perusahaan berpengaruh positif terhadap ROA. Mekanisme corporate governance secara simultan berpengaruh terhadap ROA.
Item Description:https://eprints.ums.ac.id/29230/9/Naskah_publikasi.pdf
https://eprints.ums.ac.id/29230/1/HALAMAN_DEPAN.pdf
https://eprints.ums.ac.id/29230/2/BAB_I.pdf
https://eprints.ums.ac.id/29230/3/BAB_II.pdf
https://eprints.ums.ac.id/29230/4/BAB_III.pdf
https://eprints.ums.ac.id/29230/5/BAB_IV.pdf
https://eprints.ums.ac.id/29230/6/BAB_V.pdf
https://eprints.ums.ac.id/29230/7/DAFTAR_PUSTAKA.pdf
https://eprints.ums.ac.id/29230/8/lampiran.pdf