Pengelolaan Pembelajaran Matematika Kurikulum 2013 di SMP Negeri 2 Trucuk Klaten

Tujuan penelitian adalah mendeskripsikan: 1) Perencanaan pembelajaran matematika kurikulum 2013 di SMP Negeri 2 Trucuk Klaten; 2) Pelaksanaan pembelajaran matematika kurikulum 2013 di SMP Negeri 2 Trucuk Klaten; 3) Penilaian pembelajaran matematika kurikulum 2013 di SMP Negeri 2 Trucuk Klaten. Jenis...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Authors: Pramana, Bambang Eka (Author), , Prof. Dr. Sutama, M.Pd (Author)
Format: Book
Published: 2014.
Subjects:
Online Access:Connect to this object online
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:Tujuan penelitian adalah mendeskripsikan: 1) Perencanaan pembelajaran matematika kurikulum 2013 di SMP Negeri 2 Trucuk Klaten; 2) Pelaksanaan pembelajaran matematika kurikulum 2013 di SMP Negeri 2 Trucuk Klaten; 3) Penilaian pembelajaran matematika kurikulum 2013 di SMP Negeri 2 Trucuk Klaten. Jenis penelitian adalah kualitatif. Pendekatan penelitian menggunakan fenomenologi. Subjek penelitian adalah kepala sekolah dan guru. Metode pengumpulan data menggunakan wawancara mendalam, observasi dan dokumentasi. Teknik analisis data menggunakan analisis interaktif. Hasil penelitian yaitu : 1) Guru dalam perencanaan pembelajaran matematika kurikulum 2013 mengembangkan kompetensi inti dan kompetensi dasar yang dijabarkan dalam indikator pembelajaran sesuai dengan sistematika yang benar; 2) Guru dalam melaksanakan pembelajaran matematika kurikulum 2013 menerapkan pembelajaran dengan strategi ilmiah (scientific), yang meliputi kegiatan pengamatan, menanya, mencoba, menalar, dan jejaring (komunikasi dan mencipta/berkarya), pendekatan belajar berbasis penyingkapan/ penelitian dan pembelajaran yang menghasilkan karya berbasis pemecahan masalah (project based learning); 3) Guru dalam melaksanakan penilaian pembelajaran matematika kurikulum 2013 dengan beberapa langkah, yaitu penilaian sikap pada spiritual dan soSial, keterampilan, dan kemampuan/ pengetahuan yang dilskanakan oleh guru, siswa, dan sejawat, awal, penilaian proses, dan penilaian setelah proses pembelajaran dengan berbagai instrumen dan penilaian autentik
Item Description:https://eprints.ums.ac.id/29417/13/Naskah_publikasi_.pdf
https://eprints.ums.ac.id/29417/1/1_Halaman_Depan.pdf
https://eprints.ums.ac.id/29417/2/2_Bab_1_Bambang_EP.pdf
https://eprints.ums.ac.id/29417/4/3_Bab_2_Bambang_EP.pdf
https://eprints.ums.ac.id/29417/6/4_Bab_3_Bambang_EP.pdf
https://eprints.ums.ac.id/29417/8/5_Bab_4_Bambang_EP.pdf
https://eprints.ums.ac.id/29417/9/6_Bab_5_Bambang_EP.pdf
https://eprints.ums.ac.id/29417/10/7_daftar_pustaka_Bambang_EP.pdf
https://eprints.ums.ac.id/29417/11/8_Lampiran_.pdf