Kedisiplinan Berlalu Lintas Pengemudi Batik Solo Trans (Bst)(Pencarian Model Pembinaan Pengemudi Berlalu Lintas)

Tujuan penelitian ini adalah: 1) Mendeskripsikan pelaksanaan kedisiplinan berlalu lintas pengemudi Batik Solo Trans; 2) Mendeskripsikan tinjauan hukum terhadap kedisiplinan berlalu lintas menurut Undang-Undang lalu lintas; 3) Mendeskripsikan model pembinaan kedisiplinan pengemudi Batik Solo Trans da...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Authors: Darajat., Rahmat (Author), , Prof.Dr.Absori,S.H.,M.Hum (Author)
Format: Book
Published: 2014.
Subjects:
Online Access:Connect to this object online
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!

MARC

LEADER 00000 am a22000003u 4500
001 repoums_29469
042 |a dc 
100 1 0 |a Darajat., Rahmat  |e author 
700 1 0 |a , Prof.Dr.Absori,S.H.,M.Hum  |e author 
245 0 0 |a Kedisiplinan Berlalu Lintas Pengemudi Batik Solo Trans (Bst)(Pencarian Model Pembinaan Pengemudi Berlalu Lintas) 
260 |c 2014. 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/29469/15/11._NASKAH_PUBLIKASI.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/29469/1/02._HALAMAN_DEPAN.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/29469/3/03._BAB_I.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/29469/4/04._BAB_II.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/29469/8/05._BAB_III.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/29469/9/06._BAB_IV.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/29469/10/07._BAB_V.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/29469/11/08._DAFTAR_PUSTAKA.pdf 
500 |a https://eprints.ums.ac.id/29469/13/09._LAMPIRAN.pdf 
520 |a Tujuan penelitian ini adalah: 1) Mendeskripsikan pelaksanaan kedisiplinan berlalu lintas pengemudi Batik Solo Trans; 2) Mendeskripsikan tinjauan hukum terhadap kedisiplinan berlalu lintas menurut Undang-Undang lalu lintas; 3) Mendeskripsikan model pembinaan kedisiplinan pengemudi Batik Solo Trans dalam berlalu lintas. Metode penelitian yang digunakan yuridis empiris, dengan jenis penelitiannya kualitatif. Sumber data dalam penelitian ini adalah data primer dan data sekunder. Teknik pengumpulan datanya melalui: interview (pengelola BST, Pegawai Dinas Perhubungan Kota Surakarta dan aparat kepolisian) dan observasi. Metode analisis data yang digunakan adalah metode analisis etnografis. Kesimpulan dalam penelitian ini adalah: 1) Pelaksanaan Kedisiplinan berlalu lintas pengemudi BST adalah mematuhi aturan-aturan yang tercantum dalam Undang-Undang Lalu Lintas Angkutan dan Jalan Raya serta memenuhi Standart Operating Procedure (SOP) angkutan bus Perum Damri No. SK. 177/HK.003/Damri-2012. Pelanggaran kedisiplinan pengemudi adalah pengemudi tidak menerapkan SOP yang telah diberlakukan oleh Damri; 2) Tinjauan hukum terhadap kedisiplinan berlalu lintas berdasarkan undang-undang lalu lintas adalah kepatuhan melalui model pembinaan sosialisasi dan pembinaan teknis dengan menggunakan teknologi mobile terhadap peraturan-peraturan yang terdapat dalam Undang-Undang Nomor 22 Tahun 2009 meliputi kesiapan fisik transportasi, kesiapan individu, dan perilaku di jalan raya; 3) Model pembinaan kedisiplinan dilakukan melalui pembekalan pengetahuan tentang UULLAJ (Undang-Undang Lalu Lintas dan Angkutan Jalan) dan sosialisasi Bintek menggunakan teknologi mobile. Instansi yang terlibat dalam pembinaan tersebut adalah Perum Damri selaku operator, Dishub selaku regulator, dan kepolisian selaku eksekutor. 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
546 |a en 
690 |a K Law (General) 
655 7 |a Thesis  |2 local 
655 7 |a NonPeerReviewed  |2 local 
787 0 |n https://eprints.ums.ac.id/29469/ 
787 0 |n R100100 019 
856 \ \ |u https://eprints.ums.ac.id/29469/  |z Connect to this object online