Peningkatan Aktivitas Belajar IPA Melalui Metode Pembelajaran College Ball Pada Siswa Kelas V SD Negeri 12 Purwodadi Kecamatan Purwodadi Kabupaten Grobogan Tahun Pelajaran 2013/ 2014
Tujuan penelitian ini untuk meningkatkan Aktivitas Belajar IPA siswa Kelas V SD Negeri 12 Purwodadi. Jenis penelitian ini adalah Penelitian Tindakan Kelas yang dilakssiswaan dalam II siklus. Setiap siklus terdiri dari 4 tahap yaitu perencanaan, pelaksanaan, observasi dan refleksi. Subjek penelitian...
Saved in:
Main Authors: | , |
---|---|
Format: | Book |
Published: |
2014.
|
Subjects: | |
Online Access: | Connect to this object online |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
MARC
LEADER | 00000 am a22000003u 4500 | ||
---|---|---|---|
001 | repoums_29762 | ||
042 | |a dc | ||
100 | 1 | 0 | |a Desiwulandari, Apsari Sinar |e author |
700 | 1 | 0 | |a , Dra. Risminawati, M.Pd |e author |
245 | 0 | 0 | |a Peningkatan Aktivitas Belajar IPA Melalui Metode Pembelajaran College Ball Pada Siswa Kelas V SD Negeri 12 Purwodadi Kecamatan Purwodadi Kabupaten Grobogan Tahun Pelajaran 2013/ 2014 |
260 | |c 2014. | ||
500 | |a https://eprints.ums.ac.id/29762/14/NASKAH_PUBLIKASI.pdf | ||
500 | |a https://eprints.ums.ac.id/29762/1/HALAMAN_DEPAN.pdf | ||
500 | |a https://eprints.ums.ac.id/29762/3/BAB_I.pdf | ||
500 | |a https://eprints.ums.ac.id/29762/4/BAB_II.pdf | ||
500 | |a https://eprints.ums.ac.id/29762/5/BAB_III.pdf | ||
500 | |a https://eprints.ums.ac.id/29762/7/BAB_IV.pdf | ||
500 | |a https://eprints.ums.ac.id/29762/9/BAB_V.pdf | ||
500 | |a https://eprints.ums.ac.id/29762/10/DAFTAR_PUSTAKA.pdf | ||
500 | |a https://eprints.ums.ac.id/29762/11/LAMPIRAN.pdf | ||
520 | |a Tujuan penelitian ini untuk meningkatkan Aktivitas Belajar IPA siswa Kelas V SD Negeri 12 Purwodadi. Jenis penelitian ini adalah Penelitian Tindakan Kelas yang dilakssiswaan dalam II siklus. Setiap siklus terdiri dari 4 tahap yaitu perencanaan, pelaksanaan, observasi dan refleksi. Subjek penelitian adalah guru dan siswa kelas V SD Negeri 12 Purwodadi yang berjumlah 30 siswa. Sumber data berasal dari siswa kelas V, guru kelas V, kegiatan pembelajaran, dan dokumen. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah wawancara, observasi, tes, dan dokumentasi. Validitas data yang digunakan adalah triangulasi. Teknik analisis data yang digunakan adalah teknik analisis data deskriptif kualitatif dan data kuantitatf meliputi pengolahan data, penyajian data, membandingkan data, menyimpulkan data. Berdasarkan hasil penelitian aktivitas belajar siswa mengalami peningkatan. Indikator aktif mengajukan pertanyaan pada pembelajaran dari 59% (Pra Siklus) menjadi 76% (Siklus I) hingga menjadi 88% (Siklus II). Pada indikator aktif menjawab pertanyaan dalam pembelajaran dari 54% (Pra Siklus) menjadi 72% (Siklus I) hingga menjadi 87% (Siklus II). Pada indikator keaktifan mengajukan pendapat dari 57% (Pra Siklus) menjadi 70% (Siklus I) hingga menjadi 82% (Siklus II). Pada indikator kerja sama dan keterlibatan dalam diskusi dalam pembelajaran dari 53% (Pra Siklus) menjadi 74% (Siklus I) hingga menjadi 85% (Siklus II). Kesimpulan penelitian ini menunjukkan bahwa melalui penerapan metode pembelajaran College Ball dapat meningkatkan aktivitas belajar IPA pada siswa kelas V SD Negeri 12 Purwodadi pada tahun pelajaran 2013/2014. | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
546 | |a en | ||
690 | |a LB Theory and practice of education | ||
655 | 7 | |a Thesis |2 local | |
655 | 7 | |a NonPeerReviewed |2 local | |
787 | 0 | |n https://eprints.ums.ac.id/29762/ | |
787 | 0 | |n A510100081 | |
856 | \ | \ | |u https://eprints.ums.ac.id/29762/ |z Connect to this object online |